Mata silinder atau astigmatisme merupakan kelainan refraksi yang biasanya dialami bersamaan dengan rabun jauh ataupun rabun dekat. Astigmatisme membuat mata kesulitan melihat objek dengan jelas, baik dari jarak dekat maupun jarak jauh. Akan tetapi, penyebab mata silinder berbeda dengan dengan rabun dekat ataupun rabun jauh. Selain itu, berbagai faktor juga bisa meningkatkan peluang seseorang mengalami mata silinder.
Tanya Dokter
Punya pertanyaan kesehatan?
Silakan login atau daftar untuk bertanya pada para dokter/pakar kami mengenai masalah Anda.
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar