Kanker prostat merupakan jenis penyakit kanker yang sering terjadi pada pria, terutama pria lanjut usia (lansia) atau di atas usia 65 tahun. Meski demikian, kanker prostat juga bisa terjadi pada pria yang lebih muda atau di bawah 50 tahun. Lantas, apa penyebab dan gejala kanker prostat pada usia muda? Apakah ada cara mencegahnya?
Komentar
Sampaikan komentar Anda
Ayo jadi yang pertama komentar!
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar