🔥 Diskusi Menarik

Fluorona: Infeksi COVID-19 dan Flu Bersamaan

Sobat Sehat pernah dengar istilah fluorona?

Tenang, ini bukan varian terbaru dari virus COVID-19, melainkan istilah medis yang digunakan pada orang yang terkena COVID-19 dan flu secara bersamaan. Kasus ini pertama kali terdeteksi di Israel dan baru-baru ini ramai diperbincangkan. Ada kemungkinan fluorona sudah terjadi sebelumnya, namun tidak terdata.


Kedua penyakit ini sangat mungkin terjadi bersamaan, mengingat kedua virus menyerang sistem pernapasan.


Gejala yang dirasakan yakni demam, batuk, anosmia, nyeri otot, kelelahan, dan sakit tenggorokan diikuti dengan pilek.


Gejalanya ini ringan, sedang, atau parah hingga menyebabkan komplikasi berupa pneumonia dan gagal napas.


Gejala berat fluorona bisa dicegah dengan vaksinasi COVID-19 dan vaksinasi flu, serta mematuhi protokol kesehatan.

Fluorona: Infeksi COVID-19 dan Flu BersamaanFluorona: Infeksi COVID-19 dan Flu Bersamaan
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7

0 komentar

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan