Kesehatan Wanita

9 topik
29k interaksi
233k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Diskusi Menarik

jerawat bagian miss v

halo dok ijin bertanya, di bagian miss v saya ada beberapa jerawat. kira kira obat nya apa ya dok? dan itu termasuk penyakit apa?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
1
haid berkepanjangan

halo dokter, saya mempunyai siklus haid yang tidak teratur dan seringnya panjang. Saya haid bisa smpai 30 hari lebih, bahkan pernah smpai 38 hari. Usia saya 23 tahun, dan saya belum menikah. Saya sudah pernah periksa, dokternya bilang penyebabnya "hormon belum stabil" Karena haid saya berkepanjangan, saya diberi obat penghenti darah dan beberapa obat pengatur hormon. Kalau minum obat, haid memang berhenti, namun ketika haid lagi.. hal yang sma terulang. Saya ngga mau ketergantungan obat, dok.. Mohon solusinya🙏🙏🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
1
Halo dok saya tidak men satu bulan tapi banyak keputihan ada gangguan men kah atau apa

Halo dok saya tidak men satu bulan tapi mengalami keputihan ada apa dengan kondisi saya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
81
2
2
Lihat komentar lainnya
Assalamualaikum

Dok saya mau bertanya apakah wajar seorang remaja telat haid 1 bulan soalnya saya haid dari tnggal 22 maret sampai sekarang belum haid dok ?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
31
1
1
Gatal gatal diseluruh badan

Gatal gatal bertekstur diseluruh bada terutama di bagian leher sampai perut itu gara gara apa ya dan obat nya apa udh berjalan 2 minggu

Gatal gatal diseluruh badan Gatal gatal diseluruh badan 
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5273
2
1
Telat mens 3minggu

Izin bertanya dok. Saya sdh telat mens hampir 3minggu dan saya sudah coba bbrpa obat pelancar mens tpi tidak ada ngaruhny dan yg saya rasakan seperti tidak nyaman pda perut dan bbrpa hari terakhir saya seperti mengalami tnda² akan datangny mens tpi hingga hari ini blm juga mens, kira² solusinya gmn ya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
136
2
1
Badan gatel gatel

Halo dok mau tanya... Jadi beberapa hari ini badan saya gatel gatel termasuk telapak kaki, tangan, pungung semua badan gatal saya mau minta saran obatnya apa dan harus menghindari apa?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Telat haid/menstruasi 5-7hari

Hallo dok maaf tanya saya pada awal bulan april tgl 2 april udah datang bulan tapi abis selesai itu saya belum datang bulan dok sebabnya apa dok

Stres kecapeen kurang tidur dok?

Padahal saya belum pernah sama sekali hubungan badan sex sama sekali dok penjelasanya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
1
gatal pada selangkangan

halo doc gimana caranya mengatasi gatal pada selangkangan .. kira2 pakek salep apa ya doc

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Tentang haid

Misi dok saya mau bertanya kenapa yah saya selama 6 Minggu ini tidak datang bulan . Biasanya Dateng bulan tapi 6 Minggu ini saya tidak pernah Dateng bulan sama sekali . Dan saya selalu tespeck selalu garis 1 . Knpa yah dok .

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
2
1
TENTANG FORUM INI
Ingin tahu lebih banyak tips merawat area kewanitaan atau memiliki gangguan yang hanya terjadi pada waniita? Jangan ce... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan