avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Dok mau tanya saya haid terakhir 10 Januari jadi hpl saya tgl brpa dok

Dok saya haid terakhir 10 Januari hp saya tgl brpa

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
1
Hamil 36 week

Dok, terakhir usg 33w6d 2,5 kg bbjnya apa terlalu kebesaran? Haruskah saya diet karbo? Anak pertama

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
1
Tentang hpl

Dok hari terakhir saya haid kan tgl 6 Maret 2022 di buku KIA saya hpl tgl 10 Desember 2022

Pas kemarin kontrol bidan saya bilang klo November saya bisa melahirkan ..

Gimana si dok ngitung nya aku bingung

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
18
1
1
Kehamilan

Halo dok saya baru USG dan akan lahiran tgl 2 February 2023,kira-kira tgl BRP hari pertama saya halangan ya dok lupa nyatat nya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
Nutrisi Untuk Ibu Hamil Trisemester 3 Untuk Meningkatkan Berat Badan Janin

Apakah telur rebus bisa menambah berat badan janin? Saat ini Kakak saya hamil 34w dan berat janinnya 2 kg. Apakah itu udah normal? Kalau misal belum normal apa yang harus kakak saya makan agar janinnya sehat dan memiliki berat yg normal. banyak yang menyarankan untuk memakan telor rebus apa emang itu berpengaruh untuk berat janin? Dan apakah telur bebek / telur ayam rebus aman untuk ibu hamil.? Terimakasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
148
1
Pemilihan Makanan Yang Tidak Menambah Berat Bayi Dalam Kandungan

Makanan penambah berat badan janin itu apa saja yah dok? Kakak saya hamil 36 week. Berat badannya 54 kg, dan berat bayi diprediksi 2,7 kg. Kakak saya dianjurkan menghindarkankan nasi dan gula, serta perbanyak sayur dan buah. Namun rasa lapar sangat mengganggu aktifitas kakak saya yang masih aktif bekerja. Kira kira makanan apakah yang tidak mempengaruhi berat bayi dalam kandungan kakak saya. karena kakak saya ingin melahirkan scara normal. Apakah ada makanan pengganti nasi yang bisa kakak saya konsumsi? Apakah oatmeal aman, tidak menambah bobot bayi kakak saya?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
48
1
Mulut Rahim Melunak Menjelang Persalinan

Mau bertanya apa tandanya mulut rahim melunak? kehamilan kakak saya sekarang memasuki 39 minggu, beberapa hari yang lalu ketika usia kehamilan 38 minggu kakak saya mengalami kontraksi seperti mau melahirkan, mules yang ia rasakan cukup kuat pada saat itu,berbeda dengan kontraksi di minggu minggu sebelumnya yang tidak terlalu terasa, lalu kakak saya control ke bidan, kata bidan mulut rahim kakak saya mulai melunak tapi belum memasuki pembukaan, beberapa hari setelah itu hingga sekarang kakak saya malah jarang dan hampir tidak merasakan kontraksi lagi dok, apa itu normal? Biasanya dari mulut rahim melunak sampai ke pembukaan persalinan bisa berapa lama ya dok? HPL kakak saya selasa depan. Kakak saya mulai khawatir karena sudah mau mendekati HPL tapi bayinya belum keluar juga dok. Dan bayinya masih sangat aktif bergerak, apakah ada cara untuk mempercepat persalinan atau cara untuk membujuk bayi agar dapat cepat menemukan jalan lahir? Tapi di usia 37 minggu kepala bayi kakak saya sudah

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
338
1
1
Bagaimana Cara Menurunkan BBJ (Berat Badan Janin)

Dok mau tanya cara memperlambat berat badan janin yang usia kandungannya 38week 4day dengan BBJ 3.9kg, dengan kondisi perut yang kecil & tinggi fundus cuma 28cm,.Gimana ya cara menurunkan bbj kalau kondisinya seperti itu? Apa bisa diturunkan? Dan apa bisa tetap lahiran normal? Padahal kata dokter semuanya normal, hanya bbj saja yang kebesaran? Minta solusinya bagiamana. Soalnya saya worry banget karena ini kehamilan pertama & maunya lahiran normal. Terimakasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
736
1
selamat pagi dok sy mau tanya HPHT sy tgl 20 Januari 2022 tgl berapa HPL sy dok 🙏


Tgl berapa HPL sy dok

kalo HPHT sy tgl 20 JANUARI 2022 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
52
2
Cara Penanganan Saat Sudah Pembukaan 2 Tapi Belum Kontraksi

Izin bertanya. Saya sudah pembukaan 2 tapi tidak kontraksi sama sekali, malah keluar darah yang banyak. Apa yang harus saya lakukan agar persalinan ini bisa lancar? Mohon penjelasanya. Terimakasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
282
1
1
TENTANG FORUM INI
Bund, proses kehamilan tidak semudah yang dibayangkan. Butuh perjuangan fisik dan mental untuk menghadapinya. Ayo gabung... Lihat Lainnya
avatar
Berhubungan intim tanpa ejakulasi

6

8

avatar
Cairan pra Ejakulasi 

2

7

avatar
IZIN BERTANYA SEPUTAR KEHAMILAN DAN MENSTRUASI

2

5

avatar
Hamil atau Tidak

2

4

avatar
petting 

3

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan