🔥 Diskusi Menarik

Angka gula darah

Saya mau bertanya jika saya melakukan pengetesan gula darah 2jam setelah makan dan angka gula darah saya 223 apakah masih tergolong normal ya?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
14
1

1 komentar

Halo Ingke, terima kasih untuk pertanyaanya. Kadar gula normal adalah sebagai berikut: - Setelah tidak makan selama 8 jam (gula darah puasa): kurang dari 100 mg/dL - Sebelum makan: 70-130 mg/dL - Setelah makan (1-2 jam setelah makan): kurang dari 180 mg/dL - Sebelum tidur : 100-140 mg/dL Jika dilihat dari sini gula darah anda sudah termasuk cukup tinggi. Mohon dilakukan pemeriksaan ulang dan konsultasikan diri secara langsung ke dokter jika ada keluhan-keluhan yang mengarah ke tanda gula darah tinggi (seperti mudah lapar, mudah haus, sering terbangun malam hari karena terus kencing, luka sukar mengering). Untuk info lebih lanjut dapat dibaca di artikel berikut: https://hellosehat.com/diabetes/diabetes-melitus/
3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan