Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Nama saya Amel habis melahirkan

Halo dok.

Saya Amel,lobang vagina saya kok kaya ada daging gitu dan hampir menutupi lobang vagina saya padahal saya gk melahirkan secara normal.

Apakah rahim bisa turun,kalo melahirkan secara operasi/SC


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
15
1
bagaimana cara mengobati wajah yang terkena efek samping benzolac 2 1/2

hallo dok.

saya ingin bertanya. bagaimana cara mengatasi kulit wajah yg terkena efek samping benzolac. setelah saya menggunakan benzolac kulit saya jadi benjol seperti digigit nyamuk, merah dan gatal. bagaimana cara menghilangkannya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
42
hubungn intim

halo dok sy ingin bertanya knp akhir² inisetelah berhubungn sy selalu merasa nyeri trs suami sy kn setiap berhubungn maunya lebih dri sekali dan kalau sy berhubungn yg keduakali itu cairannya ko berwarna pink... itu knp ya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
72
1
Hallo dok, saya mau nanya bagian kulit di bawah dengkul. Tiap hari terasa gatal, itu kenapa ya? Sebelum nya tidak pernah

Ga ada gejala apa" , cuma ngerasa gatal aja. Tapi ga ilang "

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
Depresi dan kecanduan

Serasa stres karena perjudian dari dulu sampai sekarang, mohon solusinya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
2
Lihat komentar lainnya
Haid TDK lancar

Bun...gmna ya cara ngilangin keputihan sbb udh obt apa aja susah ilang ..d tmbah suka ada bercak darah gtu

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1
Masalah gemuk badan yang secara tiba tiba naik

Kenapa berat badan saya naik tiba tiba, apakah ad gejalanya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
Bercak flek di

Dr bulan kmrin sy berhubungan selesai haid di hari ke 3,,tanggal 19 bln Agustus,,dan di bln ini sy trlambt haid 1minggu 3 hari,, da tepat di hari ini sy haid,, Apakah bercak darah yang di bawah ini,, bercak darah Haid atau bercak darah tanda hamil,, trimakasih Dr🙏😇

Bercak flek di Bercak flek di 
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10290
1
Ramai di Twitter, Lebih Baik Kompres Dingin atau Hangat untuk Menurunkan Demam?

Baru baru ini ramai dibicarakan di twitter soal penggunaan kompres hangan dan kompres dingin untuk menurunkan demam.


Sebetulnya lebih baik kompres dingin atau hangat untuk menurunkan demam?


Hati-hati kalau ingin memberikan kompres penurun demam. Biasanya jika Anda atau anak Anda demam, Anda akan dikompres dengan es batu yang dibungkus kain atau dengan kain yang sudah dicelupkan dalam air dingin. Ternyata, cara tradisional ini merupakan cara yang salah untuk menurunkan demam.


Dokter dan tenaga kesehatan di seluruh dunia tidak menganjurkan Anda untuk memberikan kompres dingin pada orang yang sedang demam. Kompres dingin biasanya manjur untuk meredakan nyeri otot, bukan untuk menurunkan demam.


Kenapa tidak dianjurkan kompres dingin untuk meredakan demam?


Saat Anda demam, tubuh jadi panas karena memang hal tersebut merupakan reaksi alamiah yang diperlukan oleh tubuh Anda dalam mempertahankan diri.

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
68
1
Tanya tentang kesehatan mental anak

Assalamualaikum wr.wb.

Saudara dan teman temanku aku punya masalah dengan anakku. Anakku mogok sekolah Tak tanya inginnya di sekolah smp1 tapi diterimanya di SMP 3. Kemarin terancam dikeluarkan dari smp3 kalau tidak mengikuti penilaian tengah semester. Anakku mengikuti penilaian tengah semester.Nilainya ada yang di bawah standart dan banyak yang bernilai di atas standart Kemudian selesai penilaian tidak mau masuk sekolah lagi Bagaimana yang harus dilakukan orang tua ? Terus kalau kemarin dulu banyak diam setelah saya bawa ke dokter diberi fluxtuensa dan asam folat. Terus saya belikan masu vitagert dan ikut les renang. Sekarang ceria tapi kadang lebai bercanda dengan neneknya dan belum mau sekolah. Apa yang terbaik harus kami lakukan agar anak dapat bersosialisasi dengan baik ?





Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1