Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Kehamilan

Hi semua, yg lg promil utk yg mmpunyai lapisan dinding rahim lebih tipis dibanding ukuran normal kah? kalau ada boleh share dong moms,

thank you

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
19
2
Lihat komentar lainnya
Anak 1 tahun 2 bulan kurang sel darah merah

hi,anak saya sebelum ini sakit muntah2,cirit birit,dalam mulut ada kudis dan demam.bila darah kena ambil di dapati sel darah putih nya tinggi dari kebiasaan budak 1 thun dan kekurang air dalam badan dan dr. Beri ubat antibiotik dan air garam.Dr.bagi tarikh review balik selama 1 minggu...bila smpai review darah di cek balik sel darah merah pulak turun sampai 7.9..dan Dr bg obt tmbah darah dan folic asid..skrg tunggu review balik 2 minggu..nak tanya apa yang menyebab kan anak saya jdi macam tu yer..sejarah keluaraga tiada penghidap telesemia..terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
20
2
Lihat komentar lainnya
Menghadapi anak dengan ciri ADHD dengan kondisi rumah tangga terpisah

halo dok,saya baru bergabung dikomunitas ini..mohon bantuannya..

saya seorang ibu dengan 1 orang anak laki-laki umur 5 tahun,BB anak saya 16kg,saya saat ini tinggal terpisah jarak sekitar 4 jam dwngan suami yang tinggal dirumah mertua dan saya tinggal dengan anak saya di rumah orang tua saya.alasan saya tidak mau serumah dengan mertua karena mertua saya terlalu ikut campur urusan rumah tangga kami dan saya merasa risih setiap kami berkumpul ber3 karena kalau2 mertua datang ikut nimbrung,dan apapun hal2 kecil selalu dipermasalahkan,spt teknik memasak yg tidak sesuai dengan seleranya,atau hal2 lain masalah sepele yg seharusnya tidak dpermaslah kan jadi bahan untuk mengajari saya,sekali duakali saya menerima namun hampir setiap hari dan itu didepan suami saya,saya merasa tidak berharga dan tidak berguna..jika suami saya pulang kerja mertua saya duluan menanyai dilantai bawah,hingga saya harus menunggu lama untuk sekedar menyambut suami saya pulang kerja,bahkan jika keluarga besa

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
21
3
Lihat komentar lainnya
Nyeri di bagian luka

Dok, bagaimana mengatasi nyeri di bagian luka pada penderita diabetes? Karna nyeri ini menyebabkan sulit tidur. Lalu bagaimana cara mengontrol gula darah agar tetap normal?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
22
1
Nyeri kaki efek diabet

Saya merasakan nyeri ( clekiiit) dikulit maupun daging luar dibagian paha sampai telapak kaki knapa ya?dan apa obatnya?..diabetes udah 7thn selalu kontrol rutin dokter rsud dan rutin suntik insulin

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
21
1
8w5d transvaginal tetapi detak jantung tidak terdengar dan janin tidak bergerak

Dok, tanggal 25 desember 2021 saya transvaginal dan usia kandungan sudah 8w5d tetapi jantung tidak berdetak dan janin tidak bergerak. Kata dokter yg menangani kromosom tidak berkembang dan harus dikuret. Apakah saya coba menunggu 1 minggu lagi dan ke dokter lainnya?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
315
21
3
Lihat komentar lainnya
Tips Mengajarkan Anak Agar Rajin Merapikan Mainan Sendiri

Merapikan mainan adalah salah satu kebiasaan yang perlu ditanamkan pada buah hati sejak usia prasekolah.


Selain mengajarkan tanggung jawab, kegiatan ini juga berguna untuk mendukung perkembangan anak dan melatihnya untuk menyelesaikan masalah.


Lalu, apa saja tips yang perlu dilakukan para ibu dan ayah? Cek artikel ini yuk Ayah dan Bunda https://hellosehat.com/parenting/anak-1-sampai-5-tahun/perkembangan-balita/mengajarkan-anak-merapikan-mainan/


Ayah dan Bunda juga boleh nih sharing pengalamannya kepada pada orang tua di Komunitas Parenting Hello Sehat.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
25
29
2
Lihat komentar lainnya
Mohon jawab

Apakah tidak bermasalah jika BB terus turun dan masih muntah2 pada trimester ke 2 ??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
22
2
Lihat komentar lainnya
BB dibawah rata2

Mw tanya ,,anak saya umur 12bulan ,,sering sakit BB jg dibawah rata2,,susah makan juga ,,gimana solusinya y ,,,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
24
2
Lihat komentar lainnya
Apa Saja Efek Samping Metformin Bagi Pengidap Diabetes?

Metformin adalah obat untuk mengontrol kadar gula darah tinggi yang biasanya diberikan kepada pasien diabetes tipe 2.


Cara kerja obat ini adalah dengan membantu mengembalikan respon tubuh terhadap insulin yang diproduksi secara natural.


Fungsi lain metformin adalah menurunkan jumlah gula yang diproduksi hati dan yang diserap perut/usus Anda.


Namun, penggunaan metformin juga memiliki beberapa risiko efek samping.


  1. Asidosis laktat
  2. Kekurangan vitamin B12
  3. Hipoglikemia


Tubuh setiap orang berbeda, sehingga respons terhadap obat metformin juga akan berbeda-beda. Berbagai efek samping yang telah disebutkan di atas tidak selalu muncul pada setiap orang.


Oleh karena itu, selalu konsultasikan kondisi Anda dan perubahan apa pun yang Anda rasakan setelah minum obat ini pada dokter.


Perlu sobat sehat catat bahwa kunci mengatasi diabetes dalam waktu pan

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
55
26
3
Lihat komentar lainnya