Sakit Bokong
Tidak cuma nyeri punggung, banyak juga orang yang mengeluhkan sakit pada bagian bokong sebelah kiri. Kondisi ini tentu mengganggu aktivitas, apalagi jika sebagian besar waktu dihabiskan untuk duduk di depan komputer. Bagaimana cara menyembuhkan sakit bokong? Apakah ada obat yang harus di minum? Terima kasih.

































