Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Kulit

Dok mau tanya kalau secabies biar cepat sembuh dikasih apa??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
2
Lihat komentar lainnya
Keputihan

Hallo dok, saya berusia 27 tahun saya mau bertanya, kalau keputihan setiap harinya itu berbahaya gak ya dok, semenjak saya melahirkan saya terus keputihan tiap harinya, keputihannya putih susu gitu dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Sembelit

Selamat pagi dok, sy mau tanya

Anak sy usia 9bln & minum susu formula. Tiap hari harus makan pepaya/pisang supaya pup nya lancar, jika tdk makan buah tersebut tdk pup sama sekali & jd keras pup nya. Hal tersebut normal kah dok? Atau harus ganti susu formula??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
2
Lihat komentar lainnya
Mau nanya dok

Dok setelah saya kena gerd kenapa saya selalu merasa was was dan ketakutan dok.. keluar rumah saja saya takut sekali dok ada yang aneh gtu dok itu knp dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Menstruasi

Hallo dok,, saya wanita 33 tahun dan belum menikah.. Saya mau tanya apakah darah haid yg keluar hanya 2 hari saja itu normal..?

Karena saya biasanya had selama 3 sampai 5 hari..

Dan 2 bulan terakhir ini hanya 2 hari saja..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Mau nanya dok

Dok perut saya terasa asam dan pahit sampai tenggorokan..

Namun saya selalu merasa lapar..pengen makan terus,,

Saya harus gimana dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Mau nanya dok

Apa kebanyakan pemakaian narkoba jenis Shabu dapat menyebabkan Gerd dan ketakutan dok..

Soalnya setelah saya memakai jenis narkoba tersebut perut saya Sam dan pahit sampai tenggorokan kemudian saya tiba2 jadi penakut dok..

Apa itu dampak dari narkoba tersebut dok..serta cara mengobati nya gimana dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
274
2
Lihat komentar lainnya
Mau nanya dok

Dok cara agar bisa tidur pulas bebas dari pikiran negatif gimana dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
2
Lihat komentar lainnya
Mau nanya dok

Dok saya merasa takut gila apa bagian dari gejala gerd anxiety dok..

Kenapa saya takut gila sejak menderita gerd

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
2
Lihat komentar lainnya
Help dok saya merasa mual saat pagi hari pingul saya terasa sakit bagian bawa perut kiri dan kanan terasa nyut nyut kepa

Halo dok saya merasa mual di pagi hari dan bagian bawa perut kiri dan kanan nyut nyut dan kepala pusing susah tidur merasa perut kembung mengeluarkan angin trus apa perta hamil dan mersa badan demam

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
2
Lihat komentar lainnya