Benjolan di atas lutut
Dok, saya ada benjolan di atas lutut. Benjolan itu bulat keras dok dan disekitar area lingkaran nya berwarna hitam.
Apakah itu termasuk kanker atau apa dok?
Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.
Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.
Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.
Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.
Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.
Punya pertanyaan seputar kesehatan?
Tanya dokter secara gratis
Posting berbagi
Terbaru
Populer
Malam dok saya kurang memiliki hubungan yg dekat dengan ibu saya. Dan saya cuman pengen ibu saya ngertiin perasaan anaknya sedikit aja apa yg di pengen atau apa yg dibutuhkan. Saya jga pengen diperhatiin seperti anak pada umumnya. Saya udah capek tinggal serumah dengan ibu saya udah ngga ada kecocokan. Sempat terbesit untuk bunuh diri karna udah ngga kuat ngejalanin kehidupan ini.
Halo dok sy laki bernama Ardi saya usia 14 tahun saya ingin bertanya mengapa lidah saya bercak berwarna putih di bagian tengah lidah sedangkan di pinggir lidah berwarna merah biasa lalu dengan tekstur lidah kasar disertai sariawan lalu juga ada yang sedikit mengganjal di tenggorokan itu penyakit apa dok dan kalau bisa konsultasi ke dokter apa lalu bagaimana obatnya

Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin