Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Kecemasan berlebihan

Halo dok, saya sering merasa cemas, gelisah dan ketakutan yang menurut saya sudah berlebihan. Saya cemas akan sesuatu hal yang belum terjadi, saat merasa cemas kepala saya jadi sakit, pusing, perut terasa tidak enak dan berdebar. Apa yang harus saya lakukan agar kecemasan saya berkurang terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Assalamu'alaikum pa dokter bu dokter izin bertanya mohon di jawab🙏 anak aku umur 8 bulan lagi demam dia gak mau makan

Assalamu'alaikum pak dokter bu dokter izin bertanya mohon di jawab 🙏anak aku umur 8 bulan lagi demam dia gak mau makan maunya nenen aja terus maunya tidur teruss biasanya suka main ini mah malah ngantuk teruss, gimana ya saya harus bagaimana? Apakah gakpapa anak aku gak makan, cuman kasih asi saja? Atau aku harus bagaimana? Mohon informasi nya🙏🙏🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
14
2
Lihat komentar lainnya
Gatal-gatal tak kunjung sembuh

Halo dok, saya ibu dari 5 anak. Awalnya tahun 2020 anak saya yg pertama terkena gatal-gatal dibagian telapak tangan seperti cacar air lalu bernanah dan akhirnya menjalar ke lengan kaki sampai perut. Lalu anak saya yg ke 2 dan 3 juga ikut tertular seperti itu. Saya bawa kedokter katanya terkena scabies, awalnya sembuh tapi tdk lama kambuh lagi. Sampai tahun 2021 saya punya baby (anak ke 4) juga ikut tertular. Jadi gatal-gatal ini yg 1 sembuh nanti yg 1 lagi kambuh, berputar trus seperti itu sampai sekarang tahun 2023 saya punya baby lagi (anak ke 5) sekarang masih umur 2 bulan juga ikut tertular ditangan, kaki, perut, sampai wajah. Saya dan keluarga (suami, anak-anak, bapak saya, ibu saya, adik, nenek) terkena gatal-gatal dari awal tahun 2020-2023 sudah berobat kemana-mana sampai ke spesialis kulit tapi tetap saja tidak sembuh. Obat minum, salep, sampai yg herbal" juga sudah pernah saya coba. Sekolah anak jadi terganggu karena sering izin kalau kambuh di sela-sela kuku dan jari tanga

... Lihat Lainnya
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
181
2
2
Lihat komentar lainnya
Kehamilan

Dok hasil nya USG sya bgni .. dokternya menjelaskan hanya kantung janin nya ad tpi blm trlalu keliatan disuruh sbln lgi cek dan diksih asam folat ... Ini kira-kira Uda hamil blm ya karena dokternya tidak menjelaskan secara detail

KehamilanKehamilan
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
435
2
Lihat komentar lainnya
Hallo dok

Saya mau bertnya kenapa susah sekali hamil ya dok, setiap mau berhubungan tidak ada pembuahan malah haid trus

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Promil

Boleh bertanya semisal masa ovulasi tanggal 19/20 bagusnya HBnya malam atau pagi ? Semisal tanggal 19 pukul 02.00 menjelang tanggal 20 apakah bagus ???

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Begini dok saya punya anak yg susah sekali disuruh belajar di sekolah usianya 8 THN setiap saya tinggal pasti nangis .

Dok gimana cara mengatasi anak yg susah sekolah dan cengeng serta pemalu susah bergaul,anak saya cowok usia 8 tahun.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
14
2
Lihat komentar lainnya
Infeksi kulit atau alergi?

Selamat pagi dok,mohon izin bertanya jika seperti ini obatnya apa ya dok,agar tidak menyebar solusinya gimana dok

Infeksi kulit atau alergi?Infeksi kulit atau alergi?
Infeksi kulit atau alergi?Infeksi kulit atau alergi?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
28
1
1
Menginjak dan melihat kotoran tikus dengan dekat

Dok, beberapa waktu lalu, saya sedang melakukan push-up didepan rumah, lalu saya menginjak sebuah kotoran kecil, setelah itu saya baru sadar kalau itu kotoran tikus ketika saya melihatnya dengan dekat, saya tidak tau apakah saya menghirup nafas saat saya mengamati kotoran tikus nya dengan jarak yang dekat dekat. Jadi, apa yang harus saya lakukan dok? Karna saya membaca sebuah artikel tentang penyakit tikus yang menular dari kotoran tikus jika dihirup, saya juga tidak tau apakah penyakitnya bisa menular jika kita menginjak kotoran tikus, dan saya juga tidak tau jenis cacing apa yang bisa masuk, yang jelas saya sudah mencuci kaki dan tangan dengan Rinso, dan saya juga sudah mencuci muka memakai sabun mandi. Jadi, apa yang harus saya lakukan dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
971
2
Lihat komentar lainnya
perut kembung

dok, saya memiliki perut kembung dan setiap pagi mengonsumsi pariet. apakah pariet boleh dikonsumsi jangka panjang? dan apakah pariet berhubungan dengan perut kembung?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
30
1
1