Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

daging tumbuh di bawah lidah

Selamat malam, akhir bulan Juni ini saya merasa lidah saya aneh, seperti ada sesuatu di bawah lidah, saya liat di cermin ternyata ada semacam daging tumbuh, saya biarkan saja karna saya pikir akan hilang sendiri dan sekitaran minggu lalu mulai hilang atau mengecil, tapi sepertinya tadi muncul lagi dan saya liat di cermin malah lebih panjang dari sebelumnya, itu kenapa ya dok? soalnya saya cari informasi di google tidak ada, terima kasih.


daging tumbuh di bawah lidahdaging tumbuh di bawah lidah
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
24702
3
Lihat komentar lainnya
Kejadian Asing Berulang Di Kepala Saya

Halo selamat siang,

Izin bertanya, saya pasien gangguan kecemasan sejak bulan mei kemarin

Beberapa hari kemudian entah kenapa muncul satu kejadian dikepala saya secara terus menerus berulang" tapi tidak jelas.

Padahal saya tidak tau sama sekali kejadian apa itu

Saya kenapa ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
2
Lihat komentar lainnya
Ruam bintik bintik

Assalamualaikum pak/ibu dokter , saya mau bertanya mohon dibantu jawab pak/ibu dokter🙏

Kemarin waktu persalinan bidan bilang likosit saya tinggi dok 14.000 dan bidan tersebut bilang anak saya bisa kena infeksi dari likosit tinggi ibunya apa itu benar dok? Gimana solusi untuk mencegah nya?

Dan anak saya sekarang berusia 2 minggu dok 🙏

Punggung,leher,dan tangan nya ruam bintik2 merah dok itu alergi kulit sensitif atau dampak dari likosit saya yg tinggi dok 🙏 mohon dibantu jawab pak dokter, ibu dokter🙏🙏

Ruam bintik bintikRuam bintik bintik
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2158
1
Menghilangkan tompel sejak lahir

Apakah tompel yang SDH ada sjk lahir bsa dihilangkan?

Bisa dioperasi ngga dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
641
1
3
Lihat komentar lainnya
Tachicardia pada anak

Selamat sore dok..

Ank saya umur 9th,detak jantung Saat istirahat koq masih 100 an ya ? Apa Normal? Terima kasih sharing nya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
2
Lihat komentar lainnya
Gangguan mental

Halo dok sy mau bercerita.sya nikah sudah 13tahun..sy mempunyai anak 3

Sy sering diselingkuhi,hingga mengalami perubahan dlm mood

Sy sring merasa tidak dicintai,sy sring merasa tidak percaya diri ,sering merasa kesepian krna tidak ada org yg memperhatikan sya,sy sering merasa sedih dan trauma tiap kali mengalami perselingkuhan hingga terbayang2 semua masalah yg prnh sy alami

Apakah ada solusi nya dok?sy harus sprti apa jika kerap kali merasakan hal sprti ini

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Masalah haid

Haloo dok, saya mau nanya setiap kb selalu haid lebih dari 15hari sudah dikasih obat oleh dokter masih keluar haid berwarna coklat terus menerus sampe awal tanggal haid lgi ga ada berhenti nyah, ke badan pun sering lemas dan pusing udah kb ke 2x nyah yang sebulan dan masih sama haid keluar terus menerus dan banyak keluar nyah bagaimana ini dok agar haid nyah segera berhenti

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
15
1
2
Lihat komentar lainnya
Pemalu

Dok kenapa saya saat tampil depan umum, muka saya pengen nangis karena malu

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
Mau nnya dok

Dok pacar istri saya kan Haid tanggal 5 Juli dan berakhir atau tidak ada darah sekali tanggal 11 Juli saat haid ke 5 saya melakukan oral seks dan tangan saya terkena sperma tapi keliatannya sudah kering dikulit lalu saya menggesekkan jari saya tadi yang bekas terkena sperma ke vagina istri saya apa bisa hamil dok istri saya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
12
1
2
Lihat komentar lainnya
maag / asam lambung

saya hamir seminggu ini mempunyai maag yang tak munjung sembuh merasa pedih diulu hati dan merasa lapar karna cacing terus berbunyi meski saya tak merasa lapar ,saya ga mual dan ga muntah sama sekali. dan saya sering buang angin dan air. memang seblum nya saya sering makan dg waktu yg cepat makan pedas dan lemak sehabis mkn saya sering langsung baring (tidur) bagaimana ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1