Salah satu masalah kesehatan paling di khawatirkan setelah lebaran adalah kolestrol tinggi.
Kadar kolesterol yang berlebih bisa menyebabkan kolesterol tinggi. Ini merupakan salah satu faktor risiko dari berbagai penyakit berbahaya.
Selain dengan obat penurun kolesterol, Anda dianjurkan mengonsumsi makanan berikut untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah.
1. Oatmeal
Oatmeal merupakan bahan makanan yang tinggi serat dan sering direkomendasikan untuk orang-orang dengan kolesterol tinggi.
Makanan ini mengandung serat larut atau soluble fiber yang bisa mengurangi kadar low-density lipoprotein (LDL) atau kolesterol jahat di dalam aliran darah.
2. Kacang-kacangan
Beberapa jenis kacang yang baik sebagai makanan penurun kolesterol yakni kacang almon dan kenari. Kacang-kacangan ini kaya akan serat dan lemak tak jenuh yang tubuh butuhkan.
Sel