Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Seputar diabetes

Assalamualaikum halo dok

Keluarga saya ada riwayat diabet, ingin bertanya

Saya skrg usia 28 tahun, usia 25 tahun terakhir kali cek gula darah masih normal

Namun kemarin 14 des 2023 saat cek gula darah trnyata gula darah saya 253, saya kaget dan saya lgsung melakukah olahraga dan diet gula, besoknya tgl 15 des 2023 sore hari sekitar 2jam stelah makan saya cek lg gula saya sudah turun menjadi 81

Apakah saya sudah trmasuk diabetes? Trimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
27
2
Lihat komentar lainnya
Fitri

Hallo dok ,saya mau tanya apakah dampak bila ibu hamil tetap memberikan asi ..?

Karena anak pertama sya yg masih berusia 1 tahun 6 bulan belum bisa lepas dari asi sedangkan saat ini saya sedang hamil 8 mnggu ?

Mohon penjelasannya dok, terima kasih ..



Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
2
Lihat komentar lainnya
Gimana cara meratakan tekstur kulit dengan cara alami

Dok gimana cara menghilangkan bopeng dan kulit berlubang sebab jerawat dan minyak berlebih

Gimana cara meratakan tekstur kulit dengan cara alamiGimana cara meratakan tekstur kulit dengan cara alami
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Pil KB

Hallo dok,,saya mau tanya,, apakah boleh berhubungan intim setelah 7hari minum pil kb tanpa menggunakan kondom,, apakah ada resiko kehamilan dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Berat Badan Pada Busui

Halo Dok-!


Saya mau tanya. Kenapa ya saat saya berat badan bertambah yang saya lihat perut membuncit dan paha berisi, hanya itu dok. Karena apa ya? Apa saya sudah menjadi ibu 3 anak? Apa karena kb suntik? Atau saya mengidap cacingan? Mohon penjelasannya.. Terimakasih..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
2
Lihat komentar lainnya
Tertawa tapi juga menangis

Dok tadi saya ketawa tapi saat itu juga saya menangis itu kenapa ya dok, memang saat itu saya sedang kesal terhadap adik saya karna mencuri barang saya trus saat dia ketauan bohong saya tertawa kencang tapi disaat itu juga saya jadi menangis sampe saya dikira kesurupan, kira2 itu kenapa ya dok? saya merasa emosi saya sangat cepat berubah

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
2
Lihat komentar lainnya
Makan Pada Anak

Halo Dok-!


Saya mau tanya.

Anak saya susah sekali makan makanan beragam seperti anak lainnya. Ia hanya suka makan nasi putih dan ikan aja Dok.. sayur mayur pun hanya beberapa saja yang ia suka. Cara mengatasinya bagaimana ya Dok? Apa harus diberi suplemen penambah nafsu makan? Saya takut jika ketergantungan dengan obat atau suplemen/vitamin lainnya. Mohon jawabannya Dok. Terimakasih..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Pertumbuhan Anak

Halo Dok-!


Dok saya mau tanya..

Anak pertama saya pertumbuhannya beda. Bulan Januari nanti ia berumur 4 tahun. Tetapi tinggi untuk anak 4th pada anak saya lain, tumbuh tinggi ia seperti anak 2 atau 3 tahun dok. Alhamdulillah anak saya tidak mengidap penyakit kelainan dan cacat. Ia perlahan lancar berbicara, menghitung, dll. Apakah anak saya stunting atau bertubuh pendek karena keturunan gen ya dok? Mohon penjelasannya. Terimakasih..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Tentang obat kumur

Selamat malam dok saya mau tanya bagaimana jika obat kumur minosep itu terminum dok apakah ada solusinya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
15
2
Lihat komentar lainnya
Dok, kalo sesudah melahirkan tdak bisa buang air kecil apa penyebab nyah, smpe"sya hrus menggunakan selang

Dok,kalo sesudah melahirkan tdk bisa buang air kecil apa penyebab nyah,smpe" sya d selang slma 2 minggu. Pas lahiran anak pertama

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
Lihat komentar lainnya