🔥 Diskusi Menarik

Kelainan kesehatan kelamin

Halo dok.

Saya mau tanya kenapa pasangan saya jadi mengalami keputihan yg tidak normal (bewarna kehijauan) setelah berhubungan dengan saya tanpa alat pengaman, ini sudah kedua kalinya setelah sebelumnya sembuh dari gejala itu. Dan gejalanya muncul karena saya tidak menggunakan alat pengaman.

Apakah dari saya ada bermasalah, pdahal menurut saya kondisi saya normal dan baik² aja tidak ada tanda² atau gejala kelainan penyakit kelamin, memang beberapa tahun lalu sempat ada tapi sudah berobat dan tidak timbul gejala lagi. Apakah masih ada bakteri atau virus nya tanpa saya sadari.

Tindakan apa yg harus saya lakukan untuk mengobati nya...

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3

0 komentar

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan