avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Postingan yang ditandai

WHO Cabut Status Darurat COVID-19

Organisasi kesehatan dunia (WHO) mencabut status darurat COVID-19, Jumat (5/5/2023). Meski status darurat sudah diakhiri, tapi COVID-19 dan potensi penularannya masih tetap ada.


Direktur Jenderal WHO, Dr Tedros Adhanom Ghebreyesus menekankan, ancaman COVID-19 belum sepenuhnya hilang. WHO akan terus bekerja untuk mengendalikan keberadaan COVID-19.


Masyarakat diharapkan masih tetap melanjutkan kebiasaan hidup bersih dan sehat serta melakukan vaksinasi COVID-19 sesuai anjuran pemerintah.


Apakah Sobat Sehat sudah melakukan vaksinasi COVID-19? Jika punya pertanyaan lebih lanjut tulis di kolom komentar ya!!


https://hellosehat.com/infeksi/covid19/jenis-vaksin-covid-19/

0
19k
0 komen
Indonesia Diminta Waspada Virus Marburg, Apa Itu?

Pemerintah tengah waspada terhadap ancaman virus marburg dan meminta masyarakat untuk tidak lengah. Infeksi virus Marburg merupakan penyakit ganas yang bisa menyebabkan kematian dengan risiko fatalitas hingga 88%.


Apa itu virus marburg?


Virus marburg pertama kali dikenali tahun 1967, bersamaan dengan menyebarnya wabah demam berdarah di laboratorium di Marburg, Frankfurt, dan Beogard.


Sebanyak 30 orang pekerja laboratorium jatuh sakit kemudian menyebar ke tenaga medis dan anggota keluaga yang merawat mereka. Penyakit ini ditularkan oleh kelelawar buah Afrika, Rousettus aegyptiacus.


Menurut laporan CDC (Center for Disease Control and Prevention), kelelawar yang terinfeksi virus tidak menunjukkan tanda-tanda yang khas. Ketika virus dari kelelawar ini menulari manusia maupun primata, maka timbul gejala parah dengan angka kematian yang tinggi.


Seberapa umum penyakit ini?

... Lihat Lainnya
1
19k
1 komen
Gejala Flu Burung yang Perlu Diwaspadai

Kasus flu burung kembali merebak di China beberapa waktu lalu. Indonesia sendiri menjadi salah satu negara yang rawan penyebaran virus ini.


Ketika merasakan gejala mirip flu burung, segera periksakan diri ke dokter untuk dicari tahu penyebabnya secara pasti dan diobati!

2
19k
1 komen
32 Orang Meninggal Akibat Wabah Leptospirosis, Penyakit Apa?

Wabah leptospirosis atau kencing tikus sedang mengancam di musim penghujan. Kementerian Kesehatan mencatat setidaknya ada 32 orang meninggal dunia.


Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Masyarakat Kemenkes Siti Nadia Tarmizi mengatakan 18 kasus terjadi di Jawa Tengah, 12 kasus dari Yogyakarta, dan 2 lainnya dari Jawa Barat.


Nadia mengatakan angka ini belum menggambarkan kondisi terkini karena baru empat provinsi yang melaporkan temuan kasusnya.


Apa itu penyakit leptospirosis?


Leptospirosis adalah penyakit infeksi yang disebabkan oleh bakteri berbentuk spiral yang disebut dengan Leptospira interrogans.


Bakteri ini terkandung di dalam air kencing, darah, atau jaringan dari hewan pengerat.


Hewan pengerat seperti tikus ialah sumber utama infeksi penyakit ini. Namun, bakteri juga biasanya dapat ditemukan pada hewan-hewan seperti anjing, sapi, babi, dan binatang liar la

... Lihat Lainnya
4
19k
1 komen
Cara Mengatasi Cara Tidak Enak Badan Usai Vaksin Booster Kedua

Vaksin booster COVID-19 kedua bisa menimbulkan beberapa efek samping ringan pada tubuh. Seperti, rasa tidak nyaman di area bekas suntikan ataupun demam. Simak beberapa cara meredakan efek vaksinbooster di video berikut!


Namun, jika Anda merasakan gejala yang tidak biasa seperti kemerahan, nyeri hebat, penglihatan kabur, dan sesak napas, segera hubungi dokter untuk mendapat penanganan yang tepat.

0
19k
0 komen
Apa Itu Virus Cordyseps

Saya baru saja menonton film The Last of Us yang menceritakan tentang pandemi global yang disebabkan oleh jamur Cordyceps. Sebenarnya virus cordyseps seperti dalam series The Last of Us itu beneran ada? Apa dampaknya? Terima kasih.


0
19k
1 komen
Vaksin COVID-19 Booster Kedua Gratis Per 24 Januari, Yuk Vaksin!

Masyarakat umum yang memenuhi syarat sudah bisa mendapatkan vaksin COVID-19 booster kedua (dosis keempat) secara gratis, Selasa (24/1).


Vaksin booster kedua ini tidak memerlukan tiket terlebih dahulu. Anda bisa langsung datang ke fasilitas kesehatan terdekat karena pencatatan langsung masuk ke aplikasi peduli lindungi.


Syaratnya yakni berusi 18 tahun ke atas dan sudah pernah mendapatkan vaksin booster dosis pertama setidaknya berjarak 6 bulan.


Direktur Jenderal Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Maxi Rein Rondonuwu menjelaskan bahwa pemerintah telah memastikan ketersediaan vaksin cukup hingga Februari 2023.


Info lebih lanjut mengenai skema vaksinasi COVID-19 bisa Anda baca di artikel berikut

... Lihat Lainnya
3
19k
0 komen
Waspada COVID-19 varian “Kraken”

COVID-19 varian “Kraken” teridentifikasi pertama kali di New York pada November 2022 lalu.


Meskipun PPKM telah resmi dicabut, tapi semua pihak diminta untuk waspada. Sebab, varian “Kraken” disebut-sebut sebagai varian yang paling menular.


Simak informasi selengkapnya dalam video ini!

4
19k
0 komen
Apa Itu Amoeba Pemakan Otak yang Sudah Memakan Korban Jiwa di Korea Selatan?

Senin (26/12/2022) lalu, Korea Selatan melaporkan penemuan satu kasus pertama infeksi amoba pemakan otak. Dalam laporan tersebut dikatakan pasien berusia 50 tahun itu meninggal dunia setelah menjalani 11 hari perawatan. Di ketahui, pasien ini baru kembali ke Korea setelah menetap selama 4 bulan di Thailand.


Apa itu amoeba pemakan otak?


Amoeba pemakan otak adalah jenis amoeba yang banyak ditemukan di perairan hangat seperti danau sungai, serta tanah. yang Amoeba ini dikenal dengan nama Naegleria fowleri.


Amoeba sendiri merupakan organisme bersel tunggal. Spesies Naegleria fowleri berkembang dengan baik di tempat dengan suhu di atas 46 derajat Celsius.


Apabila amoeba pemakan otak memasuki tubuh manusia, amoeba dapat menginfeksi otak dan selaput otak. Kondisi ini disebut dengan meningoensefalitis amoeba primer.


Seseorang dapat terinfeksi amoeba jika parasit tersebut masuk melalui hidu

... Lihat Lainnya
2
19k
0 komen
Bolehkah Melakukan Vaksin Covid 19 Saat Mengalami Asam Urat Dan Kolesterol

Dok saya mau tanya , saya kan mau di vaksin tapi saya mempunyai asam urat dan kolestrol apa boleh di vaksin dok? Saya juga punya asam lambung apa boleh juga? Sama saya terkadang tensi darah nya suka naik suka normal suka rendah dok apa itu juga tidak apa-apa untuk di vaksin? Terima kasih

2
19k
1 komen
TENTANG FORUM INI
Kebanyakan penyebab penyakit infeksi tidak dapat terlihat oleh mata, karena disebabkan oleh virus, bakteri, jamur, dan p... Lihat Lainnya
avatar
hasil ekg

0

6

avatar
Ada garis warna ke unguan

1

3

avatar
Kesehatan

0

4

avatar
Perut tidak nyaman dan mual setelah makan

2

2

avatar
Radang usus

1

2

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan