Pup bayi seperti ini normal tidak ya? Anaknya full sufor.

Pup bayi seperti ini normal tidak ya? Anaknya full sufor. Bab sehari 5x

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Pup bayi seperti ini normal tidak ya? Anaknya full sufor.Pup bayi seperti ini normal tidak ya? Anaknya full sufor.
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
74
1
1

1 komentar

Beberapa hal berikut ini sering muncul di komunitas kesehatan / parenting

seputar bayi yang minum susu formula penuh:

·

Frekuensi BAB bisa lebih sering dibanding

eksklusif asi — tergantung usianya, takaran susu, jenis formula, dan seberapa

lancar pencernaannya.

·

Warna pup bayi sufor biasanya kuning atau kuning

kecoklatan, tergantung formula & how well dia cerna susu. Mengejan saat BAB (bayi tampak “menekan” atau

susah dorong “pup”) bisa terjadi karena otot perut / usus bayi belum matang

sepenuhnya (infant dyschezia).

Jika bayi full sufor soya atau formula tertentu,

bisa muncul gejala ringan seperti kembung, kentut, atau perubahan bau pup

karena formula tersebut.S

2 minggu yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan