Bayi masih dalam janin tapi sudah meningal
Halo dok, selamat pagi saya nak bertanya ,istir saya mengalami keguguran,tapi itu bayi masih dalam perut istri saya belum keluar lagi,bagi mana cara mengatasinya ya dok?
Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.
Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.
Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.
Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.
Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.
Punya pertanyaan seputar kesehatan?
Tanya dokter secara gratis
Posting berbagi
Terbaru
Populer
Assalamualaikum dok, anak saya usianya 9 bulan , saya mau tanya bgimna cara mengobati luka yg berair pada betisnya ,awalnya cuman bintik kecil semcm gigitan serangga namun dia sering menggaruknya akhirnya mmbsr, dan tumbuh 2 titik kecil lagi , padahal kemrin sudah kering dan sprtinya SDH mau sembuh namun saat pagi ini dia mungkin menggaruknya semalam dan berair lagi
Dok gigi anak saya seperti masuk ke dalam gusi setelah terjatuh karena tidak ada patahan gigi dimanapun, tapi saya juga tidak begitu tahu ini patah atau masuk ke dalam gusi. Apakah harus langsung ke drg anak? Sedangkan janji temu drg anak penuh hingga Minggu depan. Makan masih bagus dok, tapi setiap tidur ada demam
Dok mau nanya,dekat bagian selangkangan saya awalnya kayak bentol bentol merah lalu syaa tanyain ke apotik dikasih salap dan tablet,lalu sekarang malah jadi malah gede dia kek bulat sesuai bentuk selangkangan dan dia berair,ini sepertinya pecah sebab kenak celana yah. Ini penyakit apa dan cara nanganin nya bgaai mana?

Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin