🔥 Diskusi Menarik

Hallo dok.. Anak saya umur 3.5 tahun takut untuk berdiri dan berjalan sendir

Hallo dok anak saya umur 3.5 tahun.. Semenjak jatuh dia takut untuk berdiri sendiri dan berjalan.. Sudah di periksa ke dr. Kata nya trauma di rontgen juga tidak ada apa2 semua bagus, tapi sampe skrng sudah hampir 1 bulan anak sya masih tkut buat jln dan berdiri bagimna baik nya nya dok ? Saya sudah mulai bingung harus bagaimana thx

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
2
1

1 komentar

Halo Ibu Aisyah, terima kasih atas pertanyaannya...


Adakalanya seseorang dapat mengalami gejala trauma setelah mengalami suatu kejadian yang menurut anggapannya menakutkan. Ibu, segera bawa anak Ibu berkonsultasi dengan psikolog klinis anak terdekat untuk mendapatkan terapi yang tepat.


Demikian, semoga dapat membantu. Salam sehat selalu.

- dr. Pamela -



2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan