dok sebelumnya saya berhubungan sex 1 minggu dari situ saya haid,,tapi selesai haid saya mual sama sakit perut itu gejala hamil atau gerd? kebetula
... Lihat LainnyaKesehatan wanita
Pagi dok,
Saya ada keluhan seperti ini dok,
saya haid dari tgl 29 september dok, lalu beres tgl 3 nya, tgl 4 nya saya sudah berhubungan dgn suami karna di rasa sudah beres. tapi ternyata di tgl 5 itu keluar lagi darah di sertai nyeri seperti mau haid, dan sampe hari ini pun tgl 17 okt masih keluar darah sedikit-sedikit.
itu kenapa ya dok?
1 komentar
Terbaru
Hallo Devi kania, terima kasih atas pertanyaan nya.
penyebab dan penjelasan kenapa setiap berhubungan intim keluar darah dari vagina:
1. Vagina mengalami cedera
2. Vagina terlalu kering
3. Pemakaian alat kontrasepsi
Pemicu lain tiba-tiba keluar darah dari vagina saat maupun setelah berhubungan seks adalah peradangan serviks alias servisitis.
Kondisi ini dapat disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari penyakit menular seksual, pertumbuhan bakteri berlebih, hingga reaksi alergi.
Servisitis juga disertai dengan gejala lainnya, seperti rasa nyeri saat buang air kecil, keluarnya cairan vagina (keputihan) berlebih, serta sakit saat berhubungan seks.
5. Penyakit menular seksual
6. Polip atau fibroid serviks
7. Kanker
Jika keluar darah setelah berhubungan seks kemungkinan disebabkan oleh penyakit tertentu, sebaiknya segera periksakan diri ke dokter.
Dokter akan memastikan dulu penyebabnya, apakah karena infeksi, polip, fibroid, atau endometriosis yang umum dialami oleh wanita.
Bila ditemukan adanya infeksi pada vagina, dokter biasanya akan memberikan krim dan obat-obatan anti-inflamasi sebagai pengobatannya.
Namun, bila disebabkan oleh polip, fibroid, atau endometriosis, dokter biasanya akan menganjurkan prosedur operasi.
Hal ini bertujuan untuk mengangkat kelebihan jaringan atau kelainan yang menyebabkan vagina berdarah.
(https://hellosehat.com/seks/tips-seks/keluar-darah-setelah-berhubungan/)
hellosehat.com