Kesehatan Wanita

9 topik
30k interaksi
236k anggota
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Diskusi Menarik

Emang Boleh Pakai Pantyliner Setiap Hari?

Yakin cara pakai pantyliner Sobat Sehat sudah tepat? Pakai pantyliner terlalu lama bisa bikin bau, gatal, dan iritasi karena bakteri lho.


Pakai pantyliner setiap hari diperbolehkan malah memiliki manfaat.

  • Serap cairan berlebih
  • Cegah lembab agar ibadah nyaman
  • Jaga kebersihan pakaian dalam


Stop pakai pantyliner terlalu lama, karena dapat menyebabkan beberapa kondisi berikut.

  • Bau
  • Gatal
  • Iritasi
Emang Boleh Pakai Pantyliner Setiap Hari?Emang Boleh Pakai Pantyliner Setiap Hari?
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
3
Tentang kelamin

Dok mau bertanya ... jika vagina kita ada yg benjolan sebesar jerawat tapi tidak sakit keberadaan benjolan tersebut berada di kedalam 2 Inc itu berbahaya kah dok ?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3984
14
6
Lihat komentar lainnya
Haid pasca keguguran

Hallo dok, saya baru saja mengalami keguguran di 6 februari kemarin usia kehamilan 10week, keguguran tanpa kuret janin keluar begitu saja lewat jalan lahir, waktu di cek usg juga kondisi rahim sudah bersih, di tgl 8 maret kemarin saya keluar flek kembali dan nyeri perut seperti haid, mungkin memang haid tetapi gejalanya berbeda seperti saya haid sebelumnya seperti darah tidak lancar, kadang keluar kadang tidak, kadang juga timbul flek lagi hingga sekarang ini dok, jadi sampai saat ini saya masih mengalami flek lendir yg keluar keruh atau mendekati coklat namun tidak banyak hanya keluar bersamaan wktu BAK, kondisi perut kadang nyeri seperti mau haid juga dok.

Gitu kenapa ya dok apakah memang awal menstruasi setelah keguguran seperti itu ? Dan apakah ketidak lancaran haid tersebut hal yg wajar ? Dan berapa lama sampai akhirnya saya bisa haid dengan lancar

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1072
6
3
Lihat komentar lainnya
Kesehatan wanita

Dok saya di diagnosa tumor mammae dextra dan harus operasi, saya mau tanya apkah tumor mammae dextra itu ad hubungannya dengan KB, dan apa ada efek sampingsetelah di operasi dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
27
2
2
Lihat komentar lainnya
Haid

Hallo dok umur saya 20 THN mau tanya, klau bulan lalu tidak haid, pas bulan depan nya haid selama lebih dari 14 hari itu normal ga ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
2
Lihat komentar lainnya
Vagina gatal

Dok, sudah 2 hari ini vagina saya terasa gatal didekat lubangnya, waktu itu saya bilas menggunakan air hangat sudah terasa mendingan.

Kira kira itu kenapa ya dok?

Saya masih berusia 18thn belum pernah berhubungan intim.

Saya takut dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
1
1
Terlambat haid setelah sakit dbd

Saya sempat pendarahan seperti haid saat terkena dbd 4 hari, padahal 2 minggu sebelum dbd saya baru bersih dari haid. Dan sekarang 2 minggu setelah dbd masih belum haid (35 hari berdasarkan siklus haid sebelum sakit dbd), apakah sakit dbd berpengaruh trhadap siklus haid saya? Pendarahan seperti haid saat dbd itu termasuk haid atau bukan ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
635
1
2
Lihat komentar lainnya
kesehatan wanita

selamat malam dok,,,saya mau tanya .saya punya keluhan d vagina kalo d buat pipis itu sakit banget perih dan ada kayak benjolan2nya seperti jerawat gitu dok rasanya..itu kenapa ya dok,dan mohon saran penanganannya...

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
1
Assalamualaikum dok

Saya ibu muda berumur 23 tahun .

Saya mengalami sakit kepala dari belakang leher menjalar ke kening terus ke alis dan hidung

Selain itu saya juga merasakan sakit punggung dan rasa lelah yang berlebihan dan juga rasa cemas berkepanjangan

Bagaimana cara mengatasi nya dok

Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1
Haid hitam dan bergumpal

Dok apakah normal jika ada darah haid warna nya hitam seperti di foto

Peringatan: Gambar berikut bisa jadi mengganggu bagi Anda. Kebijaksanaan pemirsa disarankan
Haid hitam dan bergumpalHaid hitam dan bergumpal
Haid hitam dan bergumpalHaid hitam dan bergumpal
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
28
1
TENTANG FORUM INI
Ingin tahu lebih banyak tips merawat area kewanitaan atau memiliki gangguan yang hanya terjadi pada waniita? Jangan ce... Lihat Lainnya
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan