🔥 Diskusi Menarik

Sering nyeri telapak kaki sama betis

Dok saya sering nyeri kaki knpa yah dok . Hampir setiap hari kaki kerasa sakit terus dok,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
70
1

1 komentar

Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.

Apakah anda sedang hamil?

Jika sedang hamil maka Memasuki trimester akhir kehamilan, beban tubuh ibu hamil tentu semakin bertambah. Penambahan beban ini memberi tekanan pada kaki ibu hamil dan tubuh bagian bawah lainnya.

Alhasil, kaki dan tubuh bagian bawah ibu hamil kerap merasakan sakit. Bahkan terkadang, rasa sakit ini membuat ibu hamil sulit menjalankan aktivitas sehari-harinya.


Berikut beberapa kondisi pada kaki ibu hamil yang mungkin menjadi penyebabnya.

1. Kaki kram

2. Kaki bengkak

3. Varises

4. Masalah pada telapak kaki

Masalah pada kaki saat hamil umumnya hanya terjadi sementara, sehingga nyerinya pun tidak akan berlangsung lama. Kondisi ini akan berangsur menghilang begitu ibu sudah melahirkan.


Hingga saat itu tiba, ada beberapa cara yang dapat ibu hamil lakukan untuk meringankan masalah kaki tersebut.


Minum banyak air, istirahat yang cukup, serta olahraga ringan sejak awal masa kehamilan terbukti dapat mengurangi risiko munculnya masalah kaki pada kemudian hari.

(https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/masalah-kehamilan/kaki-sakit-saat-hamil/)

1 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan