Apakah Boleh Hanya Tambal Gigi Sementara Saja?
Kan tambal gigi sementara hanya bersifat tidak tetap sehingga harus dilepaskan pada waktu yang sudah ditentukan. Setelah itu tambalan gigi ini akan digantikan atau dilakukan perawatan lanjutan dengan tambalan gigi permanen. Apakah boleh hanya menggunakan tambalan gigi sementara saja? Apakah bahaya kalau tidak lanjutkan menjadi tambalan permanen? Terima kasih.