🔥 Diskusi Menarik

Makanan yang Perlu Dihindari Saat Sakit Gigi

Gigi berlubang disebabkan oleh banyak hal, salah satunya konsumsi makanan sehari-hari yang merusak gigi. Makanan dan minuman dengan kadar asam tinggi dapat membuat lapisan gigi jadi rusak dan sensitif.


Selain menghindari penyebabnya, ada dua hal yang dapat mengurangi risiko kerusakan gigi. Pertama, jangan lupa menggosok gigi usai mengonsumsi makanan asam. Namun, tunggulah minimal 30–60 menit setelah makan agar gigi tidak terkikis.


Kedua, minumlah kira-kira dua liter air putih per hari untuk menjaga pH rongga mulut supaya tetap normal. Jika gigi sudah terlanjur berlubang, sebaiknya konsultasikan langsung ke dokter gigi untuk mendapatkan perawatan yang tepat.

Makanan yang Perlu Dihindari Saat Sakit GigiMakanan yang Perlu Dihindari Saat Sakit Gigi
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
76
6

0 komentar

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.