Berapa Lama Masa Berlaku Pantangan Makanan Setelah Operasi Caesar?
Saya wanita baru melahirkan secara caesar 1 bulan yang lalu, setelah caesar ini apakah ada pantangan makanan yang saya tidak boleh saya konsumsi dok? Jika ada pantangan berapa lama masa pantangan makan setelah operasi caesar ini berlaku? Terimakasih.

































