Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Kecemasan

hai dok saya akhir akhir ini merasa cemas takut akan hal lain capek sering nangis tanpa sebab tangan sampai gemetar ga bisa tidur itu kenpa ya dok saya takut akan hari esok saya cemas aaya gatau cerita kesiapa lagi tiba tiba nangis ga jelas tiba tiba itu knpa dok apa saya mengalami ganguan kecemasn atau gimana? Sekian dan terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Memendam perasaan

saya adalah seseorang yang tidak sering melampiaskan perasaan di waktu itu juga. saya biasanya menahan sedih, amarah, kecewa dll nya sampai semuanya terasa penuh di dalam diri saya. namun belakangan saya menyadari sesuatu saat saya sedang mengeluarkan semua emosi yang sudah terpendam itu saya merasa tubuh saya sedikit bergetar, lalu pernah suatu waktu saat saya sedang menangis. mohon pencerahannya dok sebenarnya apa yang sedang saya alami dan saya hrus bagaimana ?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Mengelola marah

Hallo dok saya ingin bertanya. saya sering marah dan sering memiliki niat untuk melempar hp karena sumber kemarahan saya adalah adik saya yang sulit diatur ketika sudah memegang hp. Sebelumnya saya juga merusak dan melempar kalkulator saya karena marah juga. Setelahnya saya akan merasa menyesal... Bagaimana ya dok? Saya takut nanti makin parah.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
2
Lihat komentar lainnya
Punya penyakit lambung saat hamil

Maaf dok mau saya mau tanya saya hamil tapi ga napsu makan akhirnya saya kena lambung makan sedikit2 mutah2 trus itu cara mengatasi nya gimana dok apa kalo sudah melahirkan lambungnya bisa sembuh kembali??

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
10
1
Apakah ini yang namanya trauma?

Kenapa saat saya dekat dengan laki-laki atau bicara dengan laki-laki bahkan ayah sekalipun saya merasa sangat takut,takut diapa-apain. Saya ini kenapa dan apa yang harus saya lakukan?🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Meredakan emosi anak

Halo, selamat pagi semuanya. Adakah disini orang tua yang memiliki anak sensitif..? Sharing dong gimana cara kalian meredakan emosi anak..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
2
Lihat komentar lainnya
Apakah mental saya aman

Halo dok, slmt pgi, saya ingin bertanya dok, org terdekat sya selalu menjatuhkan saya, kalau emosi selalu saya yg jdi lampiaskn semua keluarkn kata² kasarnya, padahal saya di sini berusaha pahami tapi tidak sama sekli dia mengerti. apakh mental saya msih aman???

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Mohon bantuannya

saya mau bertanya dok, gmna caranya mendidik anak yg baru mau masuk sekolah TK agar dia bisa percaya diri di sekolah 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
2
Lihat komentar lainnya
Anak mengamuk

Hallo dok, anak saya usia 5th tidak bisa ngontrol emosi, setiap saat ngamuk terus, hingga teman2 seusianya tidak ada yg mau berteman dengannya, orang tua tidak tahu harus berbuat apa, mohon jawabanya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Trauma yang ada sampai saat ini

Assalamu alaikum dok saya mau tanya bagaimana cara mengatasi trauma, cemas yg berkepanjangan smpai saat ini dok.. saya sangat sangat tersiksa dan tidak bisa melupakan kejadian itu dok 😭😭😭

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1