Apakah Setelah Haid Bisa Hamil
Banyak yang menganggap setelah haid sering kali dihindari karena dianggap bukan masa subur wanita. Terutama jika sedang melakukan program hamil. Apakah setelah haid bisa hamil? Dan apakah benar setelah haid itu bukan masa subur wanita? Mohon penjelesannya. Terima kasih

































