Konsultasi dengan Expert Kami

Dapatkan dukungan dan sumber terpercaya untuk masalah kesehatan juga kebugaran. Pakar kami akan membantu memberi informasi kesehatan yang terpercaya dan bermanfaat sehingga Anda bisa mengambil keputusan yang lebih baik demi kesehatan Anda.

expertInfobadge

dr. Scorpicanrus Tumpal Andreas C, M.Ked(Ped), Sp.A

expertInfobadge

Bidan Fani Mardliani Rohimah

expertInfobadge

dr. Andreas Wilson Setiawan, M.Kes, Akp

expertInfobadge

Ririn Nur Abdiah Bahar, S.Psi., M.Psi., Psikolog

expertInfobadge

Rahmi Dzulhijjah, S.Gz, M.Gz

Semua Pakar 9

avatar
avatar
avatar
avatar

+-1

Komunitas Kami

Komunitas Hello Sehat merupakan ruang terbuka, terpercaya, dan kredibel bagi para anggotanya untuk mencari saran kesehatan, mendapat dukungan, atau berbagi cerita.

Termoderasi

Tim moderator kami memastikan agar seluruh anggota komunitas mengikut syarat dan ketentuan dalam Panduan Komunitas. Kami akan memastikan para anggota mendapat pengalaman terbaik dan dukungan sesama, serta bebas dari misinformasi.

Terpercaya

Para pakar kesehatan kami hadir untuk memberi informasi yang kredibel dan akurat sehingga membantu anggota untuk mengambil keputusan yang tepat dalam urusan kesehatan.

Terintegrasi

Dapatkan akses terpadu ke Community, Care, & Commerce dalam satu rangkaian layanan untuk kesehatan Anda di satu tempat.

Berkomitmen

Anda tidak sendirian. Kami berkomitmen untuk menyediakan dukungan serta ruang aman bagi Anda bercerita dan berbagi pengalaman dengan anggota lainnya.

Hubungi Kami

Ingin ikut berkontribusi di komunitas sebagai Pakar, Duta, atau ingin beriklan di laman ini? Hubungi kami sekarang.
avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

Haid

Maap dok mau tanya,,cewek saya kamarin2 GK prnh telat haid,,tapi Baru sekarang telat haid nya,,biasanya awal atau akhir bulan keluar haid nya

Apa faktornya nya yah dok,,,

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
9
2
Lihat komentar lainnya
Flek Hitam

Assalamualaikum dok.

Saya mengalami flek hitam kurang lebih sudah hampir 7 hari. Sedangkan biasanya saya flek hitam tidak lama hanya beberapa jam langsung muncul darah haid, sedangkan saat ini flekhitam sudah hampir 7 hari.... Mohon dijawab dok Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
27
2
Lihat komentar lainnya
Selesai cesar

Untuk obat ampun kehilang rasa nyeri habis selesai cesar obat apa merk apa dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
11
2
Lihat komentar lainnya
Lutut Keseleo

Selamat malam dok, udah 3 Minggu sebelah tempurung lutut bengkaknya blm hilang tiap hari saya rutin kompres , apa penyebab bengkak sebelah tempurung lutut(sisi kiri) blm hilang dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
2
Lihat komentar lainnya
Kecemasan sosial

Saya ingin sekali sembuh dari penyakit .. kecemasan sosial ..

Gejalanya

1. Takut akan keramaian

2. Suka gemetar ketika berbicara di depan orang

3.suka berhalusinasi

4. Mood suka berubah dan jarang bersinergi



Menurut dokter .apa obat yang cocok untuk penyakit seperti itu .. dan apakah saya bisa beli sendiri di apotek Terdekat..

Terimakasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
30
1
3
Lihat komentar lainnya
tumor mama dekstra

diagnosa tumor mama dekstra itu apa dok? kemungkinan penyakit apa ya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2
1
kembung berhari”

halo dok,saya salsa umur 18th sekarang saya sedang mengalami perut kembung sudah hampir 5hari perut kembung ini disertai dg mual,sakit kepala,sakit perut tentunya dan bab yang tidak lancar.awalnya saya mengira ini magh saya saja yang kambuh stlah saya minum obat 1hari tidak ada respons sama sekali dg keadaan saya,saua mukai khawatir ada apa dengan keadaan lambung saya dok…apa yang perlu saya lakukan untuk saat ini dok.karena saya sangat tidka nyaman dengan perut saya yang kembung,mual,sakit kepala,dan susah untuk bab setiap hari,keadaan skeg bab bisa 2hari sekali.yolong saya dokk terimakasih dok.🥺🥺🥺🤕🥺

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
31
2
Lihat komentar lainnya
tumor mama dekstra

hallo dok mau tanya. Saya kan periksa payudara saya awalnya di bidan ada benjolan skitar 5cm sebelah kanan. Dan di rujuk ke rs dokter bedah, dokter bedah memberikan rujukan utk usg dgn diagnosa tumor mama dekstra. Setalah saya usg tdk langsung tau hasilnya karena suruh nunggu beberapa hari dok. Nah dengan diagnosa tumor mama dekstra itu kemungkinan apa saja yg terjadi dengan saya dok? kira² penyakitnya apa saja ya dan penanganan bagaimana. terimakasih sebelumnya

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
2595
1
3
Lihat komentar lainnya
Angkat rahim

Halo dok, saya mau tanya. Kalau saya tidak memiliki riwayat penyakit, apa aja efek samping yang saya dapat kalau tetap ingin angkat rahim agar tidak memiliki anak? Terima kasih 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
Lihat komentar lainnya
Kaki bersisik

Dok tanya ini solusinya gimana biar sembuh ngelupas gitu ,kalo gatal nggak sihh cuma diliat aja nggak enak kering banget

Kaki bersisik Kaki bersisik 
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5654
1