Tumbuh Kembang Remaja
Pertumbuhan anak di masa remaja cenderung sangat pesat. Tak jarang, anak jadi terlihat lebih tinggi dibanding orangtuanya. Lantas, bagaimana tumbuh kembang remaja sesuai usianya? Temukan jawabannya di halaman ini.
Tahapan Perkembangan Remaja Mulai dari Usia 10-18 Tahun
Mengetahui tahap perkembangan remaja menjadi panduan dalam memantau tumbuh kembangnya. Berikut berbagai aspek yang terjadi dalam tumbuh kembang remaja.
Perkembangan Anak Usia 17 Tahun, Bagaimana Tahapan yang Sesuai?
Di perkembangan usia 17 tahun, anak cenderung lebih mandiri dalam hal apa pun. Lantas, apa yang harus orangtua lakukan untuk mengarahkannya?
Perkembangan Anak Usia 10 Tahun, Apakah Sudah Sesuai?
Seiring pertambahan usia, anak juga akan mengalami tahapan perkembangan yang baru. Jadi, perkembangan apa saja yang akan dialami anak di usia 10 tahun?
Perkembangan Anak Usia 18 Tahun, Bagaimana Tahapan yang Sesuai?
Usia 18 tahun merupakan fase akhir remaja. Berikut berbagai perkembangan yang umumnya dialami oleh anak usia 18 tahun yang penting diketahui orangtua.
Perkembangan Anak Usia 16 Tahun, Bagaimana Tahapan yang Sesuai?
Di usia 16 tahun anak sudah berada di fase remaja akhir. Berikut berbagai perkembangan yang terjadi saat usia anak 16 tahun.
Perkembangan Anak Usia 15 Tahun, Bagaimana Tahapan yang Sesuai?
DI usia ini, anak sudah masuk masa pertengahan remaja. Lantas, apa saja perkembangan yang terjadi pada anak usia 15 tahun? Berikut ulasannya.
Perkembangan Anak di Usia 14 Tahun, Apakah Sudah Sesuai?
Tak hanya fisik, kemampuan kognitif, sosial, dan emosional anak usia 14 tahun banyak mengalami perkembangan. Berikut penjelasan lengkapnya!
Perkembangan Anak Usia 13 Tahun, Bagaimana Tahapan yang Sesuai?
Pada usia 13 tahun, anak akan mengalami tahapan perkembangan baru yang meliputi fisik, kognitif, psikologi, dan bahasa. Apa saja yang dialami anak saat itu?
Perkembangan Anak Usia 12 Tahun, Apakah Sudah Sesuai?
Memasuki usia 12 tahun, anak Anda masih akan mengalami berbagai tahapan perkembangan yang baru. Apa saja yang akan dialami anak pada usia ini?