Kemoterapi adalah salah satu pengobatan yang paling sering dilakukan untuk mengusir sel-sel kanker. Meski begitu, ada banyak masalah atau efek kemoterapi yang mungkin muncul, salah satunya neuropati perifer. Memang, tidak semua pasien yang menjalani kemoterapi pasti mengalaminya, hal ini tergantung dengan masing-masing kondisi dan jenis obat yang diberikan. Sebenarnya, apa yang menyebabkan neuropati perifer sebagai efek kemoterapi? Seberapa bahaya jika pasien mengalami hal ini akibat kemoterapi?
Komentar
Sampaikan komentar Anda
Ayo jadi yang pertama komentar!
Ayo daftar atau Masuk untuk ikut berkomentar