🔥 Diskusi Menarik

Tentang ruam pada anak di kaki

Malam semuanya, saya mau nanya anak saya 4-5 hari habis demam, sudah ke dokter dan sudah 2hari ini turun panasnya alhamdulillah, tp td sore anak saya mandikan krna anak minta mandi terus, barusan saya liat kaki anak saya ruam2 saya takut 😢

Mhon jawaban nya y bun 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
15
2

2 komentar

Helo bunda arjun terima kasoh atas pertanyaannya. Merah yang muncul setelah demam turun bisa disebabkan roseola atau biang keringat. Jika roseola tidak perlu khawatir, sebab dalam 2 hari akan menghilang sendiri. Sedangkan jika biang keringat bisa dengan memberikan suasana ruangan sejuk dan rajin mengganti baju serta bisa diberikann baby cream untuk bayi

3 tahun yang lalu
Suka
Balas
1

Coba di foto Bu bagaimana ruamnya

3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan