Obat ozen apakah aman untuk menyusui ?
Selamat pagi dok, mau tanya. Saya sedang batuk dan pilek. Apakah obat ozen tablet aman untuk ibu menyusui ?
Selamat pagi dok, mau tanya. Saya sedang batuk dan pilek. Apakah obat ozen tablet aman untuk ibu menyusui ?
1 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hallo Afifah rahmah, terima kasih atas pertanyaan nya.
Penggunaan Ozen sebaiknya dihindari pada wanita hamil dan menyusui karena dapat dieksresikan melalui air susu. Kami sarankan sebaiknya Ibu berkonsultasi dengan dokter dan menjelaskan keadaan Ibu yang saat ini tengah menyusui, dengan demikian dokter akan memberikan obat yang aman dikonsumsi untuk Ibu dan buah hati.