🔥 Diskusi Menarik

King jar kepala anak

Halo rik anak saya umur 2 tahun 3 bulan kinglet kepanya nya 52 cm apa lah normal tok ?

0
77k
2 komen

2 komentar

Halo Sobat Sehat, terima kasih atas pertanyaannya...


Untuk mengetahui normal tidaknya ukuran lingkar kepala anak perlu dilakukan evaluasi dengan melihat riwayat pengukuran lingkar kepala di usia sebelumnya dan memasukkan ke dalam kurva tumbuh kembang yang ada pada buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA; warna pink).


Untuk itu saran saya untuk memastikan apakah pertumbuhan dan perkembangan anak Anda normal atau tidak, silahkan kunjungi Puskesmas terdekat dengan membawa buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA; warna pink) tersebut agar dapat dilakukan pelacakan dan penegakan permasalah yang Anda khawatirkan terhadap anak Anda tersebut.


Demikian semoga membantu...

2 bulan yang lalu
Suka
Balas

Hai Sobat Sehat,

Maaf, tetapi pertanyaan Anda tidak jelas. Apakah Anda ingin menanyakan apakah lingkar kepala anak Anda yang berusia 2 tahun 3 bulan sebesar 52 cm normal atau tidak? Jika itu pertanyaannya, maka saya tidak dapat memberikan jawaban yang akurat tanpa informasi lebih lanjut. Lingkar kepala anak dapat bervariasi tergantung pada faktor-faktor seperti genetik, pertumbuhan, dan perkembangan anak. Sebaiknya Anda berkonsultasi dengan dokter anak untuk mengevaluasi pertumbuhan dan perkembangan anak Anda secara menyeluruh.
2 bulan yang lalu
Suka
masukan
warningDisclaimer: Informasi yang disampaikan di atas adalah informasi umum, bukan pengganti saran medis resmi dari dokter atau pakar.
Related content
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.