🔥 Diskusi Menarik

Demam pada anak

Dok, maaf mau tanya.. anak saya dari sabtu pagi samlai sekarang rabu pagi demam gk turun2.. Kisaran suhu 38-40° C.. Sudah berobat ke igd di hari malam hari pertama demam diberi obat anti kejang dari anus dan diberi obat antobiotik, demam, dan batuk pilek.. Batuk dan pileknya kadang2 dok kalau skrng..

Karena gk turun2 demamnya senin malam saya bawa lagi ke igd, di cek darah hasilnya normal semuanya..

Anak saya mengeluh sakit perut, bibirnya pecah2.. Untuk minum dan makan masih mau namun dikit2 dan sering kagetan.. Yg masih saya bingung kenapa sampai rabu pagi ini anak saya masih demam, padahal normal hasil darahnya tidak perlu untuk di rawat.. Apa saya harus cek darah lagi?


Terimakasih dok..

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
1

1 komentar

Helo athin terima kasih. Bawa ke dokter anak jangan ke igd saja untuk memastikan ya

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan