Assalamualaikum dok
Saya mau tanya, anak saya udah 3 tahun tapi BB nya cuman 10.6 aja, bagaimana cara membuat berat badannya naik ya dok? Makan sudah banyak, susu juga mau, tpi kenapa susah sekali menaikan BB nya? Sampai bingung saya dok. Terima kasih🙏
Halo sheyla terima kasih atas pertanyaannya. Jika makan sudah sesuai komposisi dan volume sesuai usia tetapi belum naik berat badannya segera ke dokter karena bisa jadi ada masalah atau penyakit lain seperti infeksi atau alergi. Tetapi pastikan jika anak sudah mampu makan 300 ml 1 porsi ya