avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

menstruasi

saya sedang dalam pengobatan antidepresan sejak sept. siklus saya biasa 26-30 hari. pernah 31 hari. terkadang saya rutin konsumsi susu kedelai. gejala pms saya jadi lebih ringan dan kadang tidak terasa sejak konsumsi antidepresan. kadang menjelang mens bisa keputihan banyak kadang tidak. akhir2 ini saya sudah jarang konsumsi susu kedelai. ini sudah hari ke 32 dan saya masih belum mens. v saya kering tapi pd sedikit nyeri. apakah pengaruh obat dan susu kedelai? bagaimana cara memancing mens

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
1
gejala pms berubah

apakah mungkin jika gejala pms setiap bulan berubah atau malah tidak berasa sama sekali? terlebih jika sedang dalam konsumsi antidepresan

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Durasi Mens Tidak Seperti Biasanya

Durasi Mens saya biasanya 8-9 hari .. namun ini sdh bulan ke 3 durasi haid lebih lama, bisa sampai 12-13 hari baru bersih .. lamanya haid disebabkan dg keluarnya flek 3hari sebelum darah merah & mulai hari ke 7 sisa flek coklat dg durasi yang lebih lama & volume yg lumayan tebal .. apakah ini normal dok ? Dg catatan flek keluar tidak dibersamakan dg gejala yang lain (tidak gatal namun berbau lbh amis dari biasanya)

Karena ini sdh bulan ke 3, cukup membuat saya resah..

Ditunggu jawabannya ya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
1
gejala pms

halo dok, apakah mungkin jika siklus bulan lalu keputihan saya banyak menjelang haid lalu bulan berikutnya kering tidak ada keputihan menjelang haid? sejak saya konsumsi antidepresan siklus saya masih lancar tapi tidak bisa ditebak gejala pmsnya karena jadi sangat ringan. saya juga agak terlambat bulan ini dan v saya kering. apakah tetap bisa tiba2 mens? terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
2
Lihat komentar lainnya
gejala pms

halo dok, apakah mungkin jika siklus bulan lalu keputihan saya banyak menjelang haid lalu bulan berikutnya kering tidak ada keputihan menjelang haid? sejak saya konsumsi antidepresan siklus saya masih lancar tapi tidak bisa ditebak gejala pmsnya karena jadi sangat ringan. saya juga agak terlambat bulan ini dan v saya kering. apakah tetap bisa tiba2 mens? terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
tidak ada keputihan & telat haid

halo dok, siklus mens saya biasanya teratur 26-30 hari tapi ini sudah hari ke 31 saya belum mens. miss v saya kering tidak ada keputihan, tp pd saya sedikit nyeri. bbrp bulan ini gejala pms saya jadi mild krn saya ada konsumsi antidepresan sejak sept, kadang tidak berasa apa2. kira2 kenapa belum mens ya? apa konsumsi makanan saya kurang, begadang atau apa? bagaimana supaya cepat mens? terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1
Menstruasi yang tidak teratur

Dokter saya mau nanya, dari bulan bulan kemarin haid saya tidak teratur terakhir saya haid Januari itu pun keluarnya ga banyak dok, dan februari saya tidak haid, dan maret saya sekarang flek berwarna coklat atau bisa dibilang keputihan yang berwarna coklat terang dok, itu kenapa ya, terimakasih 🙏

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Gumpalan darah haid

permisi mau tanya. Saya baru 1hari haid nyeri seperti krammm diarea perut. Trus kluarr gumpalan kayak gini apa ini keguguran atau karna gejala kesehatan ? Sebelumnya haid tidak teratur. Terkadang telat satu bulan bahkan lebih kadang haid tapi cuma 3hari ini kenapa ya dok???

Gumpalan darah haidGumpalan darah haid
Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
1
Tolong jawabnya dok

Halo dok saya mau tanya

Saya berhubungan terkahir tgl 3 maret dan haid terakhir tgl 9 febuari seharusnya saya haid tgl 9 maret kenapaa sampai sekarang belom haid juga

Apakah pertanda hamil?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
5
2
Lihat komentar lainnya
Pembalut

Dok pembalut yang ga gampang iritasi/bikin ruam merek apa ya dok?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
TENTANG FORUM INI
Ingin tahu lebih banyak tips merawat area kewanitaan atau memiliki gangguan yang hanya terjadi pada waniita? Jangan ce... Lihat Lainnya
avatar
Menstruasi

3

16

avatar
Telat Haid

5

3

avatar
Gejala mis v panas gatal sering buang air kecil terasa panas + nyeri , keputihan+ bau tidak sedap

2

3

avatar
Gumpalan darah

1

4

avatar
Tetang keputihan

0

4

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan
Iklan