Kalau Buang Air Besar Keluar Darah Apakah Membatalkan Puasa

Bagi penderita ambeien, ambein bisa kambuh kapan saja bahkan tak jarang membuat buang air besar menjadi berdarah dan merah terang. Apabila ambeien kambuh saat puasa sebaiknya kita tetap puasa atau jangan? Dan kalau buang air besar keluar darah apakah membatalkan puasa kita? Terima kasih.

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3205
1
1

1 komentar

Halo Jingga Kemala, terima kasih atas pertanyaannya...


Untuk hal tersebut, seharusnya tidak membatalkan puasa dikarenakan memang perkara yang tidak dapat kita kendalikan sehingga puasa tetap dilanjutkan. Untuk mengatisipasi kambuhnya ambeien saat sedang puasa, pasyikan anda melakukan pencegahan-pencgahan terjadinya ambeien seperti tidak makan makanan pedas, tidak terlalu kelelahan maupun stres, dan mengonsumsi makanan yang cukup karbohidrat, protein dan serat.


Demikian, smeoga membantu 😊

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan