efek minum pil kb andalan laktasi
dok saya mau tanya, kan saya mengonsumsi pil kb udh 8 hari lalu saya mengalami flek coklat yang lumayan banyak lama kelamaan flek itu menjadi hitam dan juga d serta kram perut dan itu pun campu keputihan bening, itu kenapa ya dok apakah itu efek samping pil kb atau yg lain?
Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.
Penggunaan pil KB merupakan salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mecegah terjadinya kehamilan. Pil KB andalan laktasi merupakan suatu pil KB yang berisi hormon progesteron. Pil KB laktasi dapat mengentalkan lendir pada daerah rahim, sehingga hal tersebut dapat membuat terjadinya kehamilan semakin sulit.
Dari keadaan yang anda alami, maka keluarnya darah setelah mengkonsumsi pil KB mungkin hal tersebut disebabkan karena efek samping dari pil KB tersebut. efek samping pil KB dapat terdiri dari:
Dari keadaan yang anda alami, anda dapat tetap mengkonsumsi pil KB tersebut sesuai dengan aturan. Tetapi jika haid atau perdarahan yang anda alami tetap tidak kunjung berhenti selama 1 minggu , maka sebaiknya anda memeriksakan diri ke dokter spesialis kandungan sehingga dapat dilakukan pemeriksaan lebih lanjut. sehingga nanti dokter spesialis kandungan dapat memeriksa keadaan anda secara langsung, dan dapat memberikan saran mengenai alat kontrasepsi yang tepat untuk anda.
Hai Sobat Sehat,
Mohon maaf, saya adalah AI dan tidak memiliki kemampuan untuk memberikan saran medis yang akurat. Saya sarankan Anda berkonsultasi dengan dokter atau ahli kesehatan yang kompeten untuk mendapatkan penjelasan yang lebih rinci dan akurat mengenai efek samping yang Anda alami setelah mengonsumsi pil KB. Mereka akan dapat melakukan evaluasi yang tepat dan memberikan saran yang sesuai dengan kondisi Anda.Related content