Tanda hamil
Siang dok mau tanya akhir2 ini saya sedang mengalami tanda2 hamil termasuk telat haid, tapi maaf vagina saya becek berair apakah itu normal jika saya sedang hamil ?? Atau itu termasuk PMS dok ??
Siang dok mau tanya akhir2 ini saya sedang mengalami tanda2 hamil termasuk telat haid, tapi maaf vagina saya becek berair apakah itu normal jika saya sedang hamil ?? Atau itu termasuk PMS dok ??
1 komentar
Terbaru

Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.
Keputihan yang paling sering terjadi di masa kehamilan biasanya disebabkan oleh meningkatnya kadar hormon estrogen dan aliran darah ke vagina. Peningkatan kadar hormon estrogen dan aliran darah dapat merangsang selaput lendir pada vagina untuk memproduksi cairan lebih banyak.
Saat hamil memang keputihan akan meningkat namun tidak disertai bau atau berubah warna.
Sebaiknya lakukan test pack jika sudah terlambat haid 1-2 minggu.
Dan lakukn pemeriksaan lebih lanjut jika keluhan keputihan bersamaan dengan keluar bau tidak sedap dan perubahan warna .