Ingin keturunan
Saya laki laki umur 42, saya belum punya anak, apa ada solusi dok agar saya bisa meliki keturunan
Saya laki laki umur 42, saya belum punya anak, apa ada solusi dok agar saya bisa meliki keturunan
1 komentar
Terbaru

Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.
Apabila istri bapa di usia 40 th keatas juga ada beberapa tips agar memperoleh keturunan.
Caranya adalah dengan:
1. Menerapkan gaya hidup sehat
2. Memeriksakan kesehatan
3. Mewaspadai gangguan kehamilan
4. Hindari stres
5. Konsumsi suplemen.
Sebaiknya lakukan pemeriksaan terlebih dahulu ke dokter spesialis kandungan untuk mengetahui penyebab belum hamil dan lakukan gaya hidup sehat.