🔥 Diskusi Menarik

dok tanda janin dalam kandungan berkembang bagaimana?

Janin berusia 2 bulan atau 8 minggu

Apa kah bayi itu normal dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1

1 komentar

Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.

Mengutip Pregnancy, Birth & Baby, tanda-tanda dan ciri-ciri janin sehat dalam kandungan akan memudahkan ibu hamil dalam mendeteksi masalah, seperti komplikasi kehamilan. Simak ciri-ciri janin sehat selama fase kehamilan yang perlu ibu hamil ketahui di bawah ini.

1. Mengalami mual dan muntah (morning sickness)

2. Berat badan ibu hamil bertambah

3. Perut membesar

4. Merasakan gerakan janin

5. Sering buang air kecil

6. Jumlah air ketuban dalam keadaan normal

7. Detak jantung janin stabil

(https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/prenatal/ciri-ciri-janin-sehat/)

1 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan