Dok saya mau tanya saya sudah 40 Minggu lebih 6 hari hamil. 3 hari lalu lebih tepatnya saya pembukaan 1 sudah 2*24 jam.

Dok saya mau tanya saya sudah 40 Minggu lebih 6 hari hamil. 3 hari lalu lebih tepatnya saya pembukaan 1 sudah 2*24 jam. Tapi blm ada tanda tanda penambahan pembukaan lagi. Apakah hal itu tidak berbahaya bagi janin saya dok? Terimakasih.


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
8
1

1 komentar

Hallo caturretnorah17-R1q, terima kasih atas pertanyaan nya.

Sebenarnya sebelum usia kehamilan 41 minggu dan janin masih aktif bergerak anda tidak perlu khawatir.

Biasa nya dokter kandungan akan menunggu sampai usia kehamilan 41 minggu baru melakukan tindakan tindakantindakan tertentu seperti induksi persalinan.


Berikut ini akan dibahas mengenai apa saja tanda bahaya kehamilan trimester 3 dan penanganannya yang bisa Anda lakukan.

1. Perdarahan

2. Kontraksi di awal trimester ketiga

3. Sakit kepala dan sakit perut

4. Mual dan muntah parah

5. Pecah ketuban

6. Penurunan tingkat aktivitas janin dalam kandungan

(https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/trimester-3/tanda-bahaya-kehamilan-trimester-3/)

Jika anda mengalami tanda bahaya sebaiknya segera ke RS terdekat.

3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan