🔥 Diskusi Menarik

Chek Lab Kehamilan Usia 25W

Saya mau cerita dan bertanya. Hari ini saya chek lab pertama di puskesmas Pakuhaji. Saya kaget ternyata hasil Lab menunjukkan reaktif terhadap HBSAG. Saya selama ini kontrol kehamilan di Bidan desa dekat rumah. Saya dijelaskan oleh Bidan di Puskesmas bahwa saya tidak bisa mendapatkan Vaksin utk bayinya secara gratis nantinya dan diminta menyiapkan uang berkisar 2-4jt krn dari Puskesmas tidak dpt mengKlaim dari dinas kesehatan dikarenakan saya baru ke puskesmas usia 25w. Bagaimana ya dengan kondisi ini, saya harus gimana apa benar saya tidak bs mendapatkan vaksin gratis 🥲

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
2
1

1 komentar

Hallo Innika Nurhabiba S, terima kasih atas pertanyaannya.

Bayi yang lahir dari ibu HBsAg positif, diberikan vaksin HB dan imunoglobulin hepatitis B (HBIg) pada bagian tubuh yang berbeda.

Bila pemberian vaksin HB kombinasi dengan DTPw, jadwal pemberian vaksin pada usia 2, 3, dan 4 bulan.

Sementara itu, kalau vaksin HB kombinasi dengan DTPa, jadwal pemberian pada usia 2, 4, dan 6 bulan.

(https://hellosehat.com/parenting/kesehatan-anak/imunisasi/vaksin-hepatitis-b/?amp=1)

Untuk harga atau cara mendapatkan vaksin sebaiknya mom konsultasi kan ke bidan desa atau coba tanyakan ke puskesmas terdekat.

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan