🔥 Diskusi Menarik

Bertanya tanya

Hallo maaf mau tanya, Mungkin ada yang pernah mengalami,boleh di bagi info nya,

Kemarin saya melakukan program kehamilan, di tanggal 30 dan saya datang bulan tanggal 31, dan pendarahan nya banyak banget dan pendarahan nya sampai 4 hari, biasa kalau saya datang bulan paling lama 5 atau 6 hari, dan yang saya alami selesai pendarahan adalah sering mual dan sesak nafas, apakah ini masih di bilang tanda kehamilan? Mohon info nya


Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
18
2

2 komentar

Hallo eva, terima kasih atas pertanyaan nya.

Tanda kehamilan pada umum nya tanda kehamilan yaitu :

  • Terlambat menstruasi
  • Perubahan payudara dan puting
  • Mual dan muntah
  • Indera penciuman lebih sensitif
  • Keluar bercak darah ( flek ) dari vagina.
  • Kram perut
  • Cepat lemas dan lelah
  • Perubahan nafsu makan
  • Rambut rontok
  • Sakit pinggang
  • Suhu tubuh tinggi
  • Perut kembung

(https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/tanda-tanda-hamil/)

Mual dan muntah memang salah satu tanda kehamila pada umum nya. Namun tidak setiap mual muntah yg dialami adalah tanda kehamilan bisa jd memang asam lambung sedang naik.

Untuk mengetahui hamil atau tidak nya bsa di lakukan test pack 2 minggu kemudian. Atau ke dokter kandungan untuk memeriksakan lebih lanjut

2 tahun yang lalu
Suka
Balas

Program hamilnya kehamilannya apa bun? inseminasi atau yang lain? Atau baru periksa kesuburan?

Mual emang tanda kehamilan sih, tapi bisa jadi karena hal lain.

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
1
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan