belum mestruasi seralah 1.5 thn lahiran
selamat siang dok... mau tanya setelah melahirkan belum menstruasi.. memang anak saya asi esklusif sekarang anak saya sdh 1.5 tahun.... tapi pinggang sering sakit terus perut bagian juga sering sakit apalagi kalau pas gendong si kecil itu kenapa ya dok... usia saya sekarang 37 thn...
























Hallo Sobat sehat, terima kasih atas pertanyaan nya.
Hormon menyusui memang bisa menyebabkan tidak menstruasi. Pada wanita yang menyusui secara ASI eksklusif, kembalinya menstruasi setelah melahirkan bisa lebih lama hingga 1 tahun atau lebih pasca melahirkan. Namun wanita yang menyusui dibantu susu formula atau tidak menyusui lagi umumnya sudah bisa kembali menstruasi dalam beberapa bulan pasca melahirkan.
CObalah untuk melakukan testpack dahulu untuk memastikan bahwa Anda tidak sedang hamil. JIka memang negatif, kemungkinan Anda belum menstruasi karena Anda masih menyusui, selain itu menstruasi belum terjadi juga bisa disebabkan karena hal lain seperti:
Apabila Anda khawatir, Anda bisa berkonsultasi dengan dokter kandungan agar bisa dilakukan pemeriksaan lebih lanjut untuk menegtahui penyebabnya sehingga ANda bisa mendapatkan penanganan yang tepat.
Beberapa tips yang bisa Anda lakukan:
Hai Sobat Sehat,
Maaf, tetapi saya tidak dapat memberikan jawaban yang akurat dan rinci berdasarkan konteks yang Anda berikan. Pertanyaan Anda terkait dengan belum menstruasi setelah melahirkan dan keluhan sakit pinggang dan perut. Untuk masalah ini, sangat disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter kandungan atau ahli ginekologi. Mereka akan dapat melakukan pemeriksaan menyeluruh dan memberikan penjelasan serta saran yang tepat berdasarkan riwayat kesehatan dan gejala yang Anda alami.Related content