Menstruasi 2 hari
Dok saya mau tanya,knp baru bulan ini saya menstruasi 2 hari saja,kenapa ya dok?
Dok saya mau tanya,knp baru bulan ini saya menstruasi 2 hari saja,kenapa ya dok?
1 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Halo Ranita, terima kasih atas pertantaannya...
Kamu tidak perlu khawatir jika baru kali ini mengalami menstruasi dalam waktu sebentar. Sebenarnya, setiap kali menstruasi dikatakan normal bila dalam rentang 2-7 hari atau maksimal 10 hari. Bulan depan kamu bisa monitor lagi ya, apakah menstruasi kamu tetap dalam waktu singkat atau sudah kembali normal. Jaga pola makan, istirahat dan hindari stres. Lalu... Jangan makan makanan berpengawet atau cepat saji terlalu banyak ya...
Demikian, semoga membantu 🤗