Kesehatan hamil

Hallo dok,

Mau nanya kalo sakit punggung,,Payudara kadang suka nyeri,,dan perut kadang suka keram apa itu gejala pertanda hamil?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
553
7
5

5 komentar

Halo dokter, utk menstabilkan diabetes cara yg efektif gimana ya,

Dan mempercepat penyembuahan luka pasca operasi akibat diabetes tlng saran solusinya dokter

2 tahun yang lalu
Suka
Balas

Dok vitamin peninggi badan apa ya sama susu peninggi badan

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
1

Hallo Cemilan Rumahan, Terima kasih atas pertanyaan nya.

Berikut beberapa ciri-ciri hamil yang paling umum wanita alami.

1. Terlambat menstruasi

2. Perubahan payudara dan puting

3. Mual dan muntah

4. Indera penciuman lebih sensitif

5. Keluar bercak darah (flek) dari vagina

6. Kram perut

7. Cepat lemas dan lelah

8. Perubahan nafsu makan

9. Rambut rontok

10. Sakit pinggang

11. Suhu tubuh tinggi

12. Perut kembung

(https://hellosehat.com/kehamilan/kandungan/tanda-tanda-hamil/)

Yang anda sebutkan bisa saja tanda kehamilan. Untuk memastikan nya anda perlu melakukan test pack setelah terlambat haid 1-2 minggu.

2 tahun yang lalu
Suka
Balas
1
@Bidan Fani Mardliani Rohimah

Klo lamaaa...gk keluar2... saat berhubungan... gmn dokkk...


2 tahun yang lalu
Suka
Balas

Hai Sobat Sehat, pertanyaan Anda telah kami terima. Kami akan membantu memberikan penjelasan secara umum terlebih dulu, sebelum pakar kami memberikan respons ya.


Nyeri punggung, nyeri payudara, dan kram perut bisa menjadi gejala yang dialami oleh wanita hamil, namun tidak selalu menjadi tanda pasti kehamilan. Beberapa kondisi lain seperti PMS atau cedera juga bisa menyebabkan gejala yang sama. Untuk memastikan apakah Anda hamil atau tidak, disarankan untuk melakukan tes kehamilan dengan testpack. Jika hasilnya positif, segera berkonsultasi dengan dokter kandungan untuk mendapatkan perawatan yang tepat selama kehamilan. Jika gejala yang dialami sangat mengganggu atau disertai dengan keluarnya darah dari vagina, segera hubungi dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat. Semoga jawaban ini membantu! Apakah Anda masih memiliki pertanyaan lain?
2 tahun yang lalu
Suka
masukan
warningDisclaimer: Informasi yang disampaikan di atas adalah informasi umum, bukan pengganti saran medis resmi dari dokter atau pakar.
Related content
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan