Assalamu'alaikum dok

Assalamu'alaikum dok

Saya mau bertanya saya sudah 8 bulan berhenti suntik kb 3 bulan

Dan baru 1x haid selama saya 8 bulan ini

Saya haid waktu 3 bulan pertama berhenti kb setelah itu tidak haid lagi

Apa bisa saya hamil sedangkan saya belom haid 5 bulan dok?

Tolong pencerahan nya dok soal nya belom siap buat hamil lgi karna anak udah 2 jadi mau nunda dulu

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
1

1 komentar

Hallo Mardiana, terima kasih atas pertanyaan nya.

Meski begitu, perlu Anda pahami, beberapa wanita diketahui hamil segera setelah menghentikan dosis KB suntik, meski menstruasinya belum kembali normal.

Oleh karena itu, jika Anda berhenti menggunakan KB suntik tetapi tidak ingin hamil, pastikan Anda menggunakan alat kontrasepsi lain untuk mencegah terjadinya pembuahan.

Jadi sebaiknya jika anda ingin menunda kehamilan gunakan Kondom sebagai alat kontrasepsi.

3 tahun yang lalu
Suka
Balas
Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.
Iklan
Iklan