Halo dok,maaf sebelumnya kami ingin menanyakan terkait penyakit kulit yang menimbulkan bercak cok
... Lihat LainnyaTelapak tangan bintik bintik
Ini kenapa ya dok tangan bintik bintik seperti ini
2 komentar
Terbaru
🔥 Diskusi Menarik
Ini kenapa ya dok tangan bintik bintik seperti ini
2 komentar
Terbaru
Anda sekarang bisa mulai memposting cerita dan komentar.
Dapatkan saran dari dokter, pakar, dan duta komunitas.
Bagikan pengalaman Anda dengan orang lain yang mungkin membutuhkan.
Terus aktif dan jadilah Duta Komunitas dengan mengumpulkan poin
Hai Sobat Sehat,
Terimakasih atas pertanyaannya.
Ada beberapa penyebab umum bintik-bintik di telapak tangan:
Bintik bintik yang dirasakan harus diperiksa dulu secara langsung untuk mengetahui penyebab nya, sehingga bisa diberikan penanganan sesuai dengan penyebab dasarnya. Jadi, jika bintik-bintik di telapak tangan Anda masih berlanjut, penting untuk berkonsultasi dengan dokter untuk diagnosis dan perawatan yang tepat.
Semoga membantu.
Salam, dr. Syifa.
Hai Sobat Sehat, pertanyaan Anda telah kami terima. Kami akan membantu memberikan penjelasan secara umum terlebih dulu, sebelum pakar kami memberikan respons ya.
Bintik-bintik pada telapak tangan yang disertai dengan rasa gatal dan perih bisa disebabkan oleh berbagai kondisi kulit, salah satunya adalah dermatitis dishidrotik. Kondisi ini biasanya muncul setelah kulit tangan terpapar bahan kimia seperti lateks, detergen, atau sabun cuci. Untuk mengatasi kondisi ini, Anda dapat mencoba menghindari paparan pemicunya, menjaga kebersihan dan kelembapan tangan, serta menggunakan pelembap kulit yang aman. Jika gejala tidak membaik atau semakin parah, disarankan untuk berkonsultasi dengan dokter spesialis kulit untuk diagnosis dan pengobatan yang tepat. Jika Anda memiliki pertanyaan lebih lanjut, silakan beritahu saya.Related content