avatar

Punya pertanyaan seputar kesehatan?

Tanya dokter secara gratis

Icon heart

Posting berbagi

kesehatan kulit

hallo dok, saya berumur 19 tahun saya mau minta saran dong cushion yang bagus untuk kulit berminyak,komedoan,beruntusan, soalnya saya pake g2g sepertinya malah makin banyak bruntusan nyaa

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Kombinasi, sensitif

Hallo dokter, saya usianya 18 tahun kulit nya kebetulan t-zone nya berminyak dan selebihnya kering, saya juga ada chicken skin. Saya udah mencoba skincare tapi malah timbul beruntusan kecil putih, dan ngerasa kusem padahal sudah pake sunscreen. Untuk masalah kayak gini bagaimana dok, apakah ada rekomendasi skincare untuk saya?

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Dok kalau pakai fw dari alpha arbutin habis itu exfo

Dok kalau pakai fw dari alpha arbutin habis itu exfo wajah apkah boleh,habis itu setelah exfo apakah boleh pakai bedak padat/bubuk atau pakai day cream tau night cream

Dan kalu pakai fw alpha arbutin habis itu pakai serum acne tapi ada kandungan alpha arbutin pakah boleh dok atau di hindari saja

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
6
2
Lihat komentar lainnya
Iritasi

Dok, jadi saya habis renang dari pagi-siang dan akibatnya muka saya jadi merah' di daerah pipi kiri sampai ke hidung, setelah nunggu beberapa jam kemerahan nya aga mereda tapi kulit saya jadi bersisik dan ngelupas.

gimana ya dok cara menangani nya, atau bisa rekomen skincare dana pelajar yang bisa mengatasi ini dok 😞

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Bintik hitam di kulit wajah,tangan dan kaki

Sejak kecil ada bintik coklat kehitaman diwajah. Bertambahnya waktu usia bintik semakin bertambah banyak diwajah. Di tangan juga sama, kaki juga tpi itu ga terlalu banyak jdi ga terlalu terlihat.

Untuk menghilangkan bintik hitam diwajah pakai apa biar lebih percaya diri. Serasa sendirian punya wajah seperti ini, kalau orang lain jerawat sudah biasa. Saya bintik hitam serasa sendirian, jdi ga pede. Harus gimana pakai apa. Pernah laser wajah memang hilang, tp biayanya itu. Cari cara alami pakai apa

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
2
Lihat komentar lainnya
Kulit wajah sensitif tidak rata dan flek

Hai dok saya perempuan usia 42 thn wajah saya kering,sensitif, tekstur tidak rata dan ber flek kira kira krim apa yg harus saya pakai terima kasih

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
Jerawat PIE jerawat meradang mendem dan bekas jerawat

Banyak jerawat dipipi (jerawat PIE) bruntusan dijidat dan dagu bekas jerawat di pipi dagu ad jerawat mendem juga di dagu sama banyak fungal acne dok itu cara sembuhin ny gmna ya dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
4
1
Kulit sensitif

hallo dokter saya ingin bertanya tentang kulit wajah aku aku punya pori pori jerawat dan bekas jerawat terus jerawat saya ngak pernah hilang terus aja dia tumbuh dok adakah solusi untuk menghilangkan nya secara permanen mohon di bales dokter terimakasih 🙏☺️

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
1
1
Milia

Selamat siang dok,saya kelahiran tahun 1987 ,di kelopak mata ,pipi dahi dan dagu banyak muncul milia ,untuk mengurangi milia kira2 produk apa saja yang dianjurkan ,dan cara perawatan yang baik bagaimana Terimakasih dok

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
3
2
3
Lihat komentar lainnya
tentang skincare

dok apakah boleh hadalabo hadalabo shirojyun whitening milk di pakai sesudah memakai ampoule skin 1004 brightening

Suka
Bagikan
Simpan
Komentar
7
2
Lihat komentar lainnya
TENTANG FORUM INI
Menjaga kulit tetap sehat penting dilakukan. Bila tidak, berbagai masalah pada kulit dapat menyerang. Di antaranya adala... Lihat Lainnya
avatar
Penyakit apa ini

5

8

avatar
Gatal yang majin lama makin lebar

3

4

avatar
Eksim

5

1

avatar
Kulit wajah

0

5

avatar
Milia

2

3

Temukan komunitas Anda
Jelajahi berbagai jenis komunitas yang ada dan paling sesuai dengan kondisi kesehatan yang Anda hadapi.